PERSIAPAN: Sejumlah panitia MTQ dan Kongres JQHNU menggelar Konpres di Gedung PBNU, Jakarta
Demi kelancaran dan kesuksesan acara tersebut, panitia pusat maupun daerah terus menerus melakukan koordinasi dan komunikasi baik melalui rapat online maupun pertemuan khusus di Ponpes Asy Sidiqiyah
kepada para keturuan Mbah Sholeh untuk dapat menulis cerita tentang Mbah Sholeh, sehingga penulisan buku biografi bisa dilengkapi
Sekretaris Jendral Tanfidziyah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama, Dr. (hc) Helmy Faishal Zaini berkesempatan hadir dalam acara Halal Bihalal Pengurus Cabang Istimewa Nahdlatul Ulama (PCINU) Jepang yang digelar di Tokyo.
Haul ke 118 Syaikh Muhammad Sholeh bin Umar AsSamaroni atau yang lebih dikenal dengan nama Mbah Sholeh Darat dilaksanakan pagi ini, Ahad (24/06/2018) dengan ziarah dan tahlil akbar.
Siaran pers dukungan NU kepada perjuangan kemerdekaan Palestina.
Kunjungan KH Yahya Cholil Staquf memperoleh tanggapan dari Ketua Umum MUI dan Rais Aam PBNU, KH Ma'ruf Amin.