Aswaja

 

Setelah Hijrah Menjadi Sombong

Dakwah di antara kita memang lebih banyak mengajak orang yang sudah baik menjadi lebih baik.

Kelemahan Definisi Khilafah Menurut An-Nahbani

Definisi sangat penting dan menentukan posisi suatu konsep dalam semesta ilmu pengetahuan. Definisi yang membuat suatu konsep "mengada" dan "berbeda" dengan konsep yang lain. Karena definisi memberi batas-batas bagi suatu konsep.

Ustadz Ma'ruf Khozin: Ngaji di Medsos tidak Setiap Hari

Di sisi lain ada semangat yang berlebih sehingga ingin ngaji terus di akun Medsosnya. Ngaji dan menyebarkan ilmu memang baik.

Dunia Baru Bahtsul Masail Online Sesuai Prediksi KH Tholhah Hasan

2007, PWNU baru saja menyelesaikan Konferensi Wilayah di Genggong, Probolinggo. Perhelatan Bahtsul Masail (seperti komisi Fatwa di MUI) perdana dilangsungkan di PP Al-Munawariyah, Malang.

Jangan Melihat ke Atas Terus

Lihatlah kepada orang yang lebih rendah dari kalian. Janganlah melihat kepada orang yang lebih tinggi.

Pertemuan Presiden dengan 8 Tokoh Lintas Agama di Istana

Presiden menyampaikan kondisi terkini penanganan pandemi Covid 19 di Indonesia. Secara spesifik presiden menyebutkan bahwa ada 215 negara di dunia yang sedang berjuang menghadapi wabah ini.

Ngawur dalam Memetik Hikmah dari Wabah Virus Corona

Mengambil hikmah di balik bencana, menjadi tabiat orang-orang yang berakal. Karena setiap bencana adalah ayat (sign/code) bagi masing-masing individu. Hikmah apa yang didapat, tergantung kondisi ruhani seseorang dengan Allah swt.

Banser dan Qulhuwa Allahu Ahad

Dulu, ada sahabat yang setiap rakaat membaca surat Al Ikhlas, Qulhuwa Allahu Ahad, selanjutnya membaca surat lain. Sampai para jamaahnya bosan dan melapor kepada Nabi shalallahu alaihi wasallam.

Kembali ke Pesantren di Era Pandemi

Seharusnya sehabis lebaran pesantren kembali ramai dengan kedatangan para santri setelah liburan selama bulan romadlan. Akibat pandemi, hampir semua pesantren menunda masa kembali para santri, terutama pesantren-pesantren besar.

10 Tahun Bersama Gus Achmad Shampton Masduqie

Berawal dari kesuksesan Lembaga Bahtsul Masail PCNU Kota Surabaya membukukan keputusan dalam bentuk terjemah dan harakat yang mudah dibaca oleh masyarakat umum...

Menampilkan 261 - 270 dari 1.832 Aswaja