mengharapkan agar masyarakat yang berada di seputaran Banda Aceh dan Aceh Besar serta wilayah lainnya bisa ikut bersama dalam pengajian yang akan dilaksanakan malam Sabtu (3/5) pukul 20.00 WIB (ba’da shalat Isya berjamaah) di Mesjid Raya
Acara tersebut mendapatkan antusias yang sangat luar biasa dari utusan perguruan tinggi swasta yang hadir terlebih dengan pematerinya yang senior dan kepakarannya
Sebanyak 30 orang santri putra Dayah Ummul Ayman Samalanga (Umaysa) mendapatkan sertifikat kemampuan Berbahasa Arab bertaraf internasional dari Leipzig University Jerman
Salah satu karomah Kiai Abdul Karim Lirboyo, santrinya bisa mendengar dawuhnya meski sejauh 5 km. Kok bisa?
Gerakan Wahabi memang bertujuan untuk menggerus Islam Aswaja. Berikut hasil wawancara dengan KH Said Aqil Siradj.
Waled Nuruzzahri selaku pendiri Yayasan Ummul Ayman juga pimpinan Dayah Ummul Ayman Samalanga dihadapan 184 Siswa MAS Ummul Ayman
“Pendidikan 6 tahun ini baru awal dari perjalanan yang panjang. Perjalanan kalian masih jauh. Ini baru 2 tahap, SMP dan MAS. Kalian masih harus mengejar gelar sarjana, magister, bahkan doktor. Ingat! Perjalanan (pendidikan) kalian masih sangat jauh”,
Dalam rangka kemjuan bangsa, perempuan harus terlibat. Kenapa demikian?
Tasyakuran Haflah Akhirussanah Marasah Diniyah Al-Mursyid Engkersik sekaligus peringatan Harlah Ansor ke-85 PC Ansor sekadau berjalan meriah .kegiatan ini di selenggarakan Ahad, 28/4 di Engkersik.