Aswaja

 

Mengintip di Balik Meriahnya Kenduri Maulid Nabi di Balai Pengajian Misyik “Al-Kautsar” Ulee Glee

Kegiatan ini untuk memotivitasi anak-anak di gampong kami. Sekarang ini kita lihat perkembangan media dan informasi membuat acara-acara keagamaan mulai pudar.

RKH Fakhrillah Aschal Hadiri Parit Pelita Bersholawat

Dalam rangka  menyambung rasa cinta yang lebih mendalam kepada Nabi Muhammad SAW Masyarakat parit pelita Desa Mekar Sari Kec. Sungai Raya mengadakan kegiatan Parit Pelita Bersholawat di kediaman KH. Busyiri Ali, Sabtu, 9/2.

Santri dan Sarung, Satu Kesatuan Dalam Bungkus Fleksibilitas Pola Pikir

Ditulisnya buku Peradaban Sarung oleh Kyai muda ini adalah untuk mempertegas peranan santri dalam menjaga Aswaja dan Negara saat ini

Warga NU Harus Fokus, Jangan Sibuk Ikut Agenda Kelompok Lain

Warga NU diperingatkan agar tidak ikut-ikutan agendanya kelompok lain. Kenapa?

Rabithah Alumni MUDI 1992 Akan Melaksanakan Mubes Ke-II

Terakhir Ayah Panti selaku panitia mengharapkan kepada seluruh pengurus dan anggot RAMA-92 untuk dapat berpartisipasi dalam mensukseskan acara ini

Dayah Jami'ah Al-Aziziyah Batee Iliek Solusi Tepat Menempatkan Anak Didik Anda #2

LPI Dayah Jamiah Al-Aziziyah termasuk salah satu lembaga pendidikan dengan sistem salafiyah yang menitik beratkan pendidikannya pada kajian kitab arab gundul atau disebut kitab kuning karya para ulama terdahulu. Kurikulum yang diterapkan sepenuhnya diadopsi dari Dayah MUDI Mesjid Raya Samalanga yang merupakan induk Dayah Jamiah Al-Aziziyah

Keberkahan dan Nasehat Bersama Ulama Kharismatik Aceh

Salah satunya mendekatkan diri dengan ahli ilmu dalam hal ini ulama.  Sosok ulama merupakan pewaris nabi (al-Ulama warasatul ambiya) begitu petikan salah hadist baginda nabi

Malam Ini Al-Mursyid Abu MUDI Pengajian Tastafi di Masjid Raya Baiturrahman

Hal ini sebagaimana siaran pers yang disampaikan oleh salah seorang pengurus Tastafi Aceh, Tgk. Syarifuddin, SH kepada media ini. 

Lautan Masyarakat Hadiri Peringatan Maulid Nabi di Dayah Irsyadul ‘Ulum Al-Aziziyah Pidie Jaya

Dari kejauhan di bawah sinar ultaraviolet memancarkan the powernya menambah terang kawasan persawahan negeri Meurah Duek atau Meuruedu

Istighotsah Rutin, MTs Al Ma'arif Kabupaten Badung Ingin Cetak Generasi Berakhlak Mulia

Untuk mencetak pelajar yang berbudi pekerti luhur serta menjunjung tinggi nilai-nilai agama, MTs Al Ma'arif  rutin menggelar kegiatan istighosah yang dilaksanakan setiap hari Jumat pagi