Memelihara Pandangan

  1. Hadis:

    اِصْرِفْ بَصَرَكَ

    Artinya:
    "Palingkan pandanganmu!"

    Asbabul Wurud:
    Diriwayatkan oleh Abu Daud bahwa Abu Hurairah telah bertanya kepada Rasulullah SAW tentang pandangan (kepada wanita) yang tiba-tiba. Kata Rasulullah SAW: "Segera palingkan mukamu!"

    Periwayat:
    Imam Ahmad, Muslim dan Ulama-ulama Hadis (Ashabu Sunan) lainnya kecuali Ibnu Majah, Dari Jarir.


    Hadis ini memberi peringatan agar kita memelihara pandangan mata Dari yang bukan haknya. Terutama memandang wanita yang bukan mahram sebab pandangan mengikuti sahwat, hakikatnya mendekati perbuatan zina?