Bisnis dan Perdagangan

 

Tanggung Jawab Atas Rusaknya Barang Pinjaman

Peminjam wajib mengganti. Yang bertanggung jawab adalah yang pinjam motor baik kerusakan motor tersebut sebab kecelakaan maupun kesengajaan, ini adalah pendapat yang masyhurPeminjam wajib mengganti. Yang bertanggung jawab adalah yang pinjam motor baik kerusakan motor tersebut sebab kecelakaan maupun kesengajaan, ini adalah pendapat yang masyhur

Mencampur dan Menjual Barang yang Beda Kualitas Menurut Hukum Islam

Mau tanya, misal saya penjual beras, beras yang bagus saya campur dengan beras yang biasa dan dijual dengan harga kualitas bagus, dan sayapun tidak berkata kepada setiap pembeli bahwa ini aslinya adalah beras campuran. Apakah ini penipuan dan dosa ?

Menjual Barang Kreditan yang Belum Lunas Menurut Hukum Islam

Hukumnya khilaf, sah menurut Syafi'iyyah dan Hanafiyyah, sedang menurut ulama Hanabilah tidak sah karena belum milkut tamm.Menjual

Hukum Akad Musaqoh Selain Kurma dan Anggur

Tidak boleh akad musaqoh itu diterapkan pada selain anggur dan kurma, misal perkebunan sawit. Musaqoh itu khusus hanya bagi kurma dan anggur. Kalangan Imam Syafi’iyah berpendapat pada pohon kurma dan anggur saja.

Penjelasan tentang Akad Tafriq Shafqah

Tolong jelaskan tentang masalah “tafriq shafqah” Terimakasih

Inilah Hukum Riba pada Emas dan Perak

Tolong minta penjelasannya terkait 'illat/ta'lil haramnya riba pada emas dan perak ? Oh ya satu lagi, kalau menjual emas di beli dengan perak itu apakah harus tamatsul atau tidak ?

Penjelasan tentang Ba'i (Jual-Beli) Talaqqi Rukban

Yang dimaksud ba'i Talaqqir-Rukban ialah Seorang pedagang menemui orang orang yang sedang ingin menjual barangnya, dengan memberitahukan bahwa barang yang ingin dijual tersebut ditempat itu tidak laku dan harganya pun murah.

Penjelasan Jual Beli Televisi Menurut Hukum Islam

Bagaimana hukum nya jualan televisi / tv, soalnya tv itu dipergunakan umumnya lebih banyak madhorot nya daripada kemaslahatanya

Penjelasan Hukum tentang Jual Beli Munabadzah dan Munabadzah

Didalam kitab al-muwatto'  Rosul melarang jual beli mulamasah dan munabadzah dan melarang memakai pakaian satu kain sehingga tidak menutupi kemaluannya.

Jual Beli di dalam Masjid Menurut Hukum Islam

Bagaimana hukumnya presentasi di dalam masjid, presentasi yang ada hubungannya dengan jual beli, misalnya menawarkan program jual beli rumah, program paket umroh dan haji dan lain lain

Menampilkan 61 - 70 dari 171 Bisnis dan Perdagangan