hati atau qalbu lebih luas dari duniawi ini, karena hati tidak adanya sempadan, tidak adanya batas halangan, bermacam-macam yang bisa di isi dan dimanfaatkan
Namanya Ahmad profesinya hanya penjual permen atau manisan. Dia memang fakir tapi mencintai Ulama dan suka hadir dalam majlis ilmu. Dia juga suka memberi hadiah kepada para ahli fikih sembari meminta do'a agar anaknya (Abdul Aziz) menjadi Faqih
Support serta dukungan dari sang istri ini pula yang membentuk kepribadian Mbah Manab menjadi pribadi yang mulia.
Sang ulama menjawab, “Jika mutiara itu berlubang, maka itu adalah milik orang lain. Namun jika tak berlubang, maka itu sungguh pemberian Allah SWT untuk kalian”.
KH. Sahal Mahfudz, mantan ketua umum Majelis Ulama Indonesia (2000-2014) dan Rais ‘Aam PBNU (1999-2014) dikenal sebagai seorang ahli fikih
Saat Imam al-Bukhari berada di Samarkand, 400 ulama hadis datang untuk menguji beliau dengan hadis yang sanad dan nama periwayatnya sudah dicampuradukkan, mengubah sanad Syam ke sanad Hijaz, dan seterusnya.
Sebetulnya, Abu Jahal merasa takjub dengan Al Qur’an. Akan tetapi, karena gengsi dan kesombongannya, Abu Jahal tidak mau terang-terangan mengakuinya. Sampai akhirnya apa yang dia sembunyikan itu terbongkar.
Cinta Abdullah hanya untuk Aminah, bahkan ketika seorang perempuan cantik dan kaya, yang bernasab baik ingin menikahinya, ditolak olehnya.
Hayat bin Syuraih bin Shofwan Al Tujibi atau Hayat bin Syuraih (wafat circa 737 M), merupakan waliyullah Mesir yang dikenal zuhud dan memiliki kedekatan pada Allah sangat tinggi.
Kejujuran adalah sebuah nilai yang lahir dari budaya baik yang terapkan ke dalam kehidupan sehari-hari.