Indeks Nasab [A-Z]

 

Biografi KH. Sonhaji (Mbah Jimbun)

Biografi KH. Sonhaji Ulama Nahdaltul Ulama Kebumen Jawa Tengah

Biografi KH. Suhaemi, Pendiri Pesantren Darul Hikmah Serang Banten

KH. Suhaemi masuk dan istiqomah dalam amaliah ajaran tasawuf dengan mengambil sanad tarekat kepada Abah KH. TB Khisni, menantu dari Abah KH. TB. Ahmad Sukamandi Kasemen (mertua Abuya Muhtadi Cidahu) yaitu Tarekat Qodriyah Naqsyabandiyah.

Biografi KH. Syamsuri Brabo

KH Syamsuri Brabo Ulama Nahdlatul Ulama, Grobogan, Jawa Tengah

Biografi KH. Tubagus Achmad Chatib, Ulama dan Pejuang Banten

KH. Tubagus Achmad Chatib ibn Waseh al Bantani, lahir di Kampung Gayam, Desa dan Kecamatan Cadasari, Kabupaten Pandeglang, pada hari Ahad, bulan Mei 1890.

Biografi KH. Tubagus Muhammad Asnawi Caringin

KH. Tubagus Muhammad Asnawi Caringin adalah ulama NU.

Biografi KH. Turaichan Adjhuri

KH. Turaichan Adjhuri atau yang lebih akrab dipanggil dengan sebutan Mbah Tur lahir di Kudus pada tanggal 22 Rabiul Akhir 1334 H atau 10 Maret 1915 M. Beliau merupakan putra dari pasangan KH. Adjhuri dengan Nyai Dewi Sukainah. 

Biografi KH. Uci Turtusi, Pengasuh Pondok Pesantren Salafiyah Al-Istiqlaliyah Cilongok, Tangerang

KH. Uci Turtusi adalah tokoh ulama besar yang sangat dihormati dan disegani oleh semua kalangan masyarakat, beliau sangat berjasa besar karena telah mengharumkan bangsa Indonesia terutama Kabupaten Tangerang Banten.

Biografi KH. Umar Sholeh, Pengasuh Pesantren Kempek, Cirebon

KH. Umar Sholeh termasuk salah satu kyai yang cukup produktif dalam menulis buku. Dalam perjalanan hidupnya sudah 7 buku berisi penjelasan dari berbagai masalah keilmuan. Salah satu buku penjelasan tersebut ada yang memuat catatan-catatan hasil telaahnya terhadap 14 kitab.