Indeks Sanad [A-Z]

 

Biografi KH. Nashiruddin Qodir, Pendiri Pesantren Daruttauhid Al-Hasaniyyah Tuban

KH. Nashiruddin Qodir memiliki nama lengkap KH. Muhammad Nashiruddin Qodir yang kerap dipanggil mbah Yai Nashir bagi masyarakat. Beliau merupakan pendiri dari Pondok Pesantren Darut Tauhid Al Hasaniyyah Tuban. Beliau lahir di Desa Tanggir Kecamatan Singgahan Kabupaten Tuban pada tanggal 1 Juli 1949, bertepatan dengan agresi militer ke-2.

Biografi KH. Nawawi Abdul Aziz, Pendiri Pesantren An-Nur Bantul

KH. Nawawi Abdul Aziz lahir pada 17 Juli 1925 M bertepatan dengan tanggal 25 Dzulhijjah 1343 H, di Desa Tulusrejo Grabag Kutoarjo Purworejo, Jawa Tengah. Beliau merupakan putra dari KH. Abdul Aziz.

Biografi KH. Nawawie bin Noerhasan, Dewan Penasehat Nahdaltul Ulama Periode Pertama

Biografi KH. Nawawie bin Noerhasan, Dewan Penasehat Nahdaltul Ulama Periode Pertama

Biografi KH. Ngali Hasyim Lampung

KH Ngali Hasyim adalah kiai kharismatik asal Lampung Tengah, Mursyid Thariqah An-Naqsyabandiyah Al-Kholidiyah di Provinsi Lampung. Beliau adalah pendiri pondok pesantren Baitul Mustaqim, Punggur Lampung Tengah Lampung.

Biografi KH. Ni’amillah Aqil Siroj

KH. Ni’amillah Aqil Siroj adalah sosok ulama asal Kempek, Cirebon yang meskipun berstatus kiai pesantren namun beliau memiliki kualitas intelektual yang mumpuni, tutur katanya halus, suaranya merdu dan susunan kalimat yang diucapkannya tertata rapih,

Biografi KH. Noer Ali, Ulama Pejuang dan Pendiri Pesantren At-Taqwa, Bekasi

KH. Noer Ali pernah memimpin laskar Rakyat Bekasi melawan Belanda dan pernah bergabung dan menjadi Komandan Batalyon III Barisan Hizbullah. Namanya sangat dikenal oleh rakyat dan ditakuti Belanda karena keberanian dan jiwa patriotnya.

Biografi KH. Noer Muhammad Iskandar., SQ., M.A

KH. Noer Muhammad Iskandar, SQ, MA Ulama Nahdlatul Ulama Jakarta

Biografi KH. Noerhasan bin Noerkhotim, Santri Khumul Pengasuh Pesantren Sidogiri

Kyai Noerhasan menikah dengan Nyai Hanifah putri KH. Mahalli Pengasuh Pesantren Sidogiri. Pasangan Kyai Noerhasan dan Nyai Hanifah dikaruniai enam orang anak, tiga laki-laki dan tiga perempuan.

Biografi KH. Noor Ahmad Jepara

KH. Noor Ahmad lahir pada hari Kamis Kliwon 14 Desember 1932 M/ 19 Rajab 1351 H, di Robayan, Jepara. Beliau merupakan putra dari pasangan KH. Shiddiq bin Saryani dan Hj. Sawinah.