Indeks Sanad [A-Z]

 

Biografi KH. Sufyan Munawar, Mutasyar PCNU Garut

KH. Sufyan Munawar lahir pada tanggal 17 Juli 1917. Dari seorang ayah bernama Rakim Prawirasastra, dan Ibu bernama Arsinah Kesmi.Lahir di tengah-tengah kondisi keluarga yang taat beragama.

Biografi KH. Suhaemi, Pendiri Pesantren Darul Hikmah Serang Banten

KH. Suhaemi masuk dan istiqomah dalam amaliah ajaran tasawuf dengan mengambil sanad tarekat kepada Abah KH. TB Khisni, menantu dari Abah KH. TB. Ahmad Sukamandi Kasemen (mertua Abuya Muhtadi Cidahu) yaitu Tarekat Qodriyah Naqsyabandiyah.

Biografi KH. Suharbillah

KH. Suharbillah Ulama Nahdlatul Ulama Pagar Nusa Surabaya Gresik Jawa Timur

Biografi KH. Sujadi, Muasis Pesantren Nurul Ummah Pringsewu

KH. Sujadi merupakan santri Pesantren Al- Asy’ariyah Kalibeber wonosobo Jawa Tengah asuhan KH Muntaha al-Hafidz. Setelah menamatkan pendidikan pesantren, ia didawuhi (diperintah) oleh kiainya untuk hijrah dan berdakwah di Provinsi Lampung.

Biografi KH. Suyuthi Abdul Qodir

KH Suyuthi Abdul Qodir Ulama Nahdlatul Ulama Pati Jawa Tengah

Biografi KH. Syachmari Syarief, Pendiri Pesantren Mislakhul Muta’alimin Warungpring, Pemalang

Akhirnya pada tahun 1947 Kyai Syahmari membuka pengajian Al-Qur,an, Fiqih,Tauhid dan Nahwu Shorof untuk anak-anak dan pengajian wetonan untuk orang tua, pelaksanaanya pada hari ahad di dukuh Tegalharja, Desa Warungpring, Kecamatan Warungpring, Kab Pemalang.

Biografi KH. Syaerozie Abdurrohim

KH. Syaerozie Abdurrohim atau yang kerap disapa dengan panggilan KH. Syaerozie lahir pada tanggal 05 Dzulhijjah 1353 H atau bertepatan pada tanggal 10 Maret 1935 M. di Desa Kalisapu, Kecamatan Gunung Jati, Kabupaten Cirebon.

Biografi KH. Syamsul Arifin Abdullah

KH. Syamsul Arifin Abdullah beliau adalah ulama nahdlatul Ulama berasal dari Jember, dan pengasuh pesantren Bustanul Ulum Jember.