Internasional

 

Qunun Disambut Sebagai Warga Pemberani di Kanada

. Qunun juga menolak bertemu ayah dan saudara lelakinya, yang menyusul ke Bangkok untuk mencoba membawanya pulang

Turki akan Perkuat Kerja Sama dengan Qatar

Adapun tuntutan itu antara lain meminta Qatar memutuskan hubungan diplomatik dengan Iran, menghentikan pendanaan terhadap kelompok teroris, dan menutup media penyiaran Aljazirah. Qatar telah menolak memenuhi tuntutan tersebut karena dianggap tidak logis

Israel Klaim Berhasil Temukan Semua Terowongan Hizbullah

Kami telah menemukan satu lagi terowongan serangan lintas perbatasan Hizbullah dari Lebanon ke Israel," kata juru bicara militer Israel, Letnan Kolonel Jonathan Conricus, kepada wartawan mengenai operasi pencarian yang telah dimulai pada 4 Desember lalu

Nasi, Pangan Pokok Nusantara yang Dibudidayakan Petani China

Dikisahkan seorang Belanda, Edmund Scott dalam laporannya di tahun 1603-1604, keberadaan petani-petani China di Banten telah memulai metode budidaya padi dan lada untuk kebutuhan yang lebih luas.

Trump: Saya Lebih Keras Pada Rusia Dibandingkan Obama

Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengklaim bahwa dia merupakan sosok yang jauh lebih keras terhadap Rusia bila dibandingkan dengan para pendahulunya. Meski begitu, dia berharap bahwa Amerika Serikat dan Rusia bisa

Agar Kembali ke Damaskus, Pemimpin Oposisi Suriah Minta Bantuan Baghdad

Pemimpin opisisi Suriah minta bantuan Baghdad agar kembali ke Damaskus. Bagaimana bentuknya?

Invasi Jangkrik hingga Banjir, Ini 5 Kejadian Tak Terduga di Makkah

Menjadi tamu Allah dan beribadah di Baitullah, setidaknya sekali seumur hidup, adalah impian semua umat Islam, bahkan sejak ratusan tahun lalu. Itu mengapa, Makkah selalu

Etnis Muslim Uighur Sumbang Dana buat Korban Bencana di Indonesia

Salah satunya Aksi Cepat Tanggap sebanyak USD 20 ribu yang ditujukan bagi korban tsunami Selat Sunda. "Saya sampaikan belasungkawa, gempa dan tsunami di Indonesia," kata Seyit di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu, 12 Januari 2018.

Jabar-Korea Akan Kerja Sama Buat Sekolah Kopi Internasional

Sebagai salah satu negara yang memiliki pecinta kopi tertinggi di Asia, Korea memberikan kritik terhadap cita rasa kopi Jawa Barat. Kata Emil, menurut orang Korea, petani kopi di Jawa Barat masih keliru dalam mencampur biji kopi yang sudah matang dengan biji kopi yang masih mentah

UE Mengecam AS karena Mendikte Hubungan Perdangannya dengan Iran

UE mengecam AS karena ikut campur mengenai hubungan perdagangan antara UE dan Iran. Apa katanya?

Menampilkan 1221 - 1230 dari 1.539 Internasional