Salah satu calon perdana menteri Israel, Benny Gantz menolak perundingan untuk membentuk pemerintahan bersama dengan Benjamin Netanyahu.
Mayor Jenderal Hossein Salami, jenderal angkatan bersenjata Iran menegaskan wacana menghancurkan Israel mulai saat ini bukan lagi sebatas mimpi.
Hassan Rouhani, Presiden Iran dikabarkan mendapat kiriman surat dari Kerajaan Arab Saudi, melalui beberapa petinggi negara dunia di tengah peningkatan ketegangan usai serangan ke kilang minyak Aramco.
Sebuah pesawat nirawak (drone) tidak dikenal yang menerobos wilayah udara Turki di perbatasan dengan Suriah dilumpuhkan Angkatan Udara Turki, pada Minggu (29/9) kemarin.
Pada bulan Oktober 2018 lalu, seorang wartawan asal Arab Saudi, Jamal Khashogi tewas dibunuh di Kantor Konsulat Saudi Istanbul, Turki.
Jenderal Abdelaziz al-Fagham, Pengawal pribadi Raja Salman dari Arab Saudi dikabarkan tewas ditembak pada Sabtu (28/9).
Veby Mega Indah, Jurnalis asal Indonesia mempertanyakan alasan kepolisian Hong Kong tetap melepaskan tembakan peluru karet.
Saat aksi demonstrasi di kawasan Wan Chai, Hong Kong, pada hari Minggu (29/9), Seorang warga negara Indonesia yang juga jurnalis di Hong Kong, Veby Mega tertembak peluru karet di dekat matanya.
Perlintasan perbatasan Suriah akan dibuka kembali oleh Otoritas Irak pada Senin (30/9) mendatang.
Mahathir Mohamad, Perdana Menteri Malaysia, mendesak para pemimpin dunia untuk turut menyelesaikan konfrontasi etnis Rohingya.