Iptek & Pendidikan

 

UNS Masuk dalam Peringkat UI Green Metric World University pada 2018

UNS berhasil masuk ke dalam peringkat UI Green Metric World University pada 2018. Pada tahun ini, UNS menduduki peringkat ke-7 se-perguruan tinggi di Indonesia dan ke-101 se-perguruan tinggi di dunia

Sepatu Buatan Mahasiswa UGM Raih Dua Penghargaan di Seoul

Sepatu buatan mahasiswa UGM yang bisa mencegah kontraktur pergelangan kaki pada penderita kelumpuhan berhasil meraih penghargaan medali perak dalam Seoul International Invention Fair 2018

PLN Membuka Pendaftaran dari 22 Desember 2018 Hingga 4 Januari 2019

Mengutip laman resmi PLN, Rabu (26/12/2018), lowongan ini ditujukan guna mengisi kekosongan, baik di PLN, maupun di anak perusahaan seperti PT PLN Enjiniring, PT Indonesia Power, PT PJB, hingga PT PLN Gas dan Geothermal

Demi Berburu Paus, Jepang akan Keluar dari IWC

Dirangkum dari ABC Australia,perburuan tersebut dianggap bukan kegiatan untuk tujuan ilmiah, melainkan bertujuan kepentingan komersil.

Rumah Ramah Lingkungan Ciptaan Mahasiswa IPB, Juara Build Year 2018

Tiga mahasiswa Departemen Tiga mahasiswa Teknik Sipil dan Lingkungan (SIL) Fakultas Teknologi Pertanian (Fateta) Institut Pertanian Bogor (IPB) mengagas Rumah Ramah Lingkungan

Pembangunan Kampus UIM Makassar Diresmikan Wapres Jusuf Kalla

Wapres Jusuf Kalla meresmikan pembangunan UIM Makassar. Bagaimana arahannya?

Ali Maschan Moesa Terpilih sebagai Rektor UNISKA Periode 2019-2023

Ali Maschan Moesa kini terpilih sebagai rektor Uniska untuk periode 2019-2023. Bagaimana pendapatnya?

Kopi Pahit, Tapi Mengapa Banyak Orang Menyukai? Ini Alasannya

Penulis pertama Jue Sheng Ong mengatakan studi ini memberikan jawaban mengapa orang tertentu berisiko lebih tinggi mengkonsumsi kopi

Ini 6 Prediksi Tren Perkembangan Teknologi di 2019, Siapkan Dirimu

Perkembangan teknologi tiap tahunnya selalu meningkat. Di tahun 2018 Deep Learning, Machine Learning, Artificial Intelligence, dan Internet of Thing mengalami tren naik dari tahun sebelumnya. Teknologi chatbot yang berlomba-lomba diimplementasikan oleh perusahaan besar sebagai solusi untuk melayani pelanggannya 24 jam.

Prediksi Delay Penerbangan Sudah Tersedia di Google Assitant

Google Assistant, teknologi asisten virtual yang dirilis Mei 2016, kini telah menambahkan fitur terbarunya yang dapat memungkinkan kita untuk melakukan prediksi penundaan keberangkatan penerbangan atau flight delay

Menampilkan 551 - 560 dari 973 Iptek & Pendidikan