Iptek & Pendidikan

 

Dua Mahasiswa UGM Presentasi dalam Konferensi Internasional Kebencanaan di Australia

Dua Mahasiswa Universitas Gadjah Mada Yogyakarta berpartisipasi dalam The 14th Association of Pacific Rim Universities (APRU) Multi-Hazards Symposium 2018 pada 20-24 Oktober lalu di  di The Australian National University, Canberra, Australia.

Unwaha Kerjasama dengan Kampus di Bangkok untuk Tingkatkan Kualitas

LADUNI.ID, Jombang – Kerjasama dalam bentuk pertukaran mahasiswa, magang dan sit-in program, Universitas KH Abdul Wahab Hasbullah (Unwaha) Jombang Jawa Timur bekerjasama sama dengan Rajamangala University of Technology Krungthep (UTK), Bangkok Thailand.

Siswa SMA Mendapat Wawasan Kebangsaan dan Moderasi Selama Mengikuti Perkemahan Rohis

Siswa SMA dan SMK mendapat penguatan wawasan kebangsaan dan moderasi beragama selama mengikuti Perkemahan Kerohanian Islam (Rohis) tingkat Nasional III di Belitung. Agar wawasan kebangsaan dan moderasi beragama itu juga bisa disampaikan dengan baik kepada masyarakat dan teman sebaya, mereka juga dibekali pengembangkan diri dan organisasi. 

MAN 1 Sanggau Selenggarakan Lomba Syarhil Qur'an Semarakkan Peringatan Miladnya

Dalam rangka memperingati Miladnya, Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Sanggau menggelar kegiatan lomba syarhil Qur'an antar pelajar SMP / MTs se Kabupaten Sanggau. Kegiatan ini digelar di aula MAN Sanggau pada hari Selasa 06/11.

UGM Adakan FGD untuk Menggali Potensi Flora dan Fauna Indonesia Sebagai Antivirus

Mengeksplorasi bahan aktif yang tersedia di alam menjadi salah satu solusi untuk mengatasi penyakit tropis akibat virus. Apalagi Penyakit tropis berpotensi menjadi epidemi global dan diprediksi akan terus meluas akibat perubahan iklim

Mahasiswa UGM Raih Tiga Medali di Ajang Gemastik 2018 

Mahasiwa Universitas Gadjah Mada berhasil meraih juara 3 dari Pagelaran Mahasiswa Nasional bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (Gemastik) 2018.

IPB dan Setpres Kerja Sama Pengelolaan Flora dan Fauna di Istana Kepresidenan

Sekretariat Presiden menjalin kerja sama dengan Institut Pertanian Bogor (IPB) dalam hal pengelolaan flora dan fauna di lingkungan Istana Kepresidenan

BNPT Bersama FKPT Provinsi Bali Adakan Seminar Literasi Digital Sebagai Upaya Pencegahan Radikalisme

Seminar tentang Literasi Digital untuk semua kalangan digelar BNPT bekerjasama dengan FKPT Provinsi Bali untuk mengurangi dampak konten negatif radikalisme dan terorisme yang beredar di masyarakat bali.

ITS Rebut Lima Trofi Lomba Desain Perhiasan Disperindag

Mahasiswa Departemen Desain Produk (Despro) ITS sukses merebut lima dari enam trofi dalam ajang Lomba Desain Perhiasan yang diadakan oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Jawa Timur pada Kamis (25/10), di Grand Ballroom Shangri-La Hotel, Surabaya

Ridwal Kamil Kerjasama dengan IPB Bangun Satu Desa Satu Perusahaan 

Gubernur Jawa Barat (Jabar), Ridwan Kamil mengharapkan kerjasama dengan Institut Pertanian Bogor (IPB) dalam perancangan konsep dan pelaksanaan program andalan Pemerintah Provinsi Jawa Barat yaitu Satu Desa Satu Perusahaan

Menampilkan 751 - 760 dari 973 Iptek & Pendidikan