Islam Nusantara

 

Gus Mus: Kita Bukan Orang Islam yang Kebetulan Ada di Indonesia

Kita adalah orang Indonesia yang beragama Islam, bukan orang Islam yang kebetulan ada di Indonesia. (Kiai Mustofa Bisri)

Kisah Karomah Habib Sholeh Tanggul, Tariannya Guncangkan Alam Barzakh

Malam itu, beliau dan beberapa santrinya tidak bertemu dengan Habib Sholeh Tanggul, akhirnya beliau putuskan untuk menginap di Kota Tanggul.

Kontribusi Madrasah Al-Shaulatiyah dalam Pengembangan Pondok Pesantren di Indonesia

Tesis Maulanassyaikh yang beliau ungkapkan saat beliau masih belajar di Madrasah Al-Shaulatiyah kitaran tahun 1927 M.

Ulama Pejuang dari Lampung Itu adalah KH Ahmad Hanafiah

KH Ahmad Hanafiah adalah seoang pejuang kemerdekaan sekaligus ulama berpengaruh dari Kota Sukadana, Kabupaten Lampung Timur, Provinsi Lampung.

Sayyid R Fadludin Jalalain, Pangeran Banten Penyebar Islam di Kota Malang

Penyebaran Islam di wilayah Malang dan sekitarnya tentu merupaan bagian dari Islamisasi Indonesia ini.

Perlakuan Habib Ali Kwitang pada Orang yang Membencinya

Habib Ali bin Abdurrahman al-Habsyi Kwitang (lebih dikenal dengan sebutan Habib Ali Kwitang) adalah ulama besar asal Kwitang, Jakarta yang tinggi ilmunya, luhur akhlaqnya, dan penuh kasih sayang kepada siapa saja.

Manakib Waliyullah Mbah KH. Dimyati bin Abdullah bin Abdul Manan Tremas

Setiap tanggal 17 Muharram, keluarga besar Pesantren Tremas Pacitan memperingati haul salah satu pengasuhnya, KH Dimyathi Abdullah.

Menyingkap Silsilah Habib Abdulllah bin Muhsin Al-Atthas Bogor

Siapa yang tak kenal dengan wali besar yang makamnya berada di Empang Bogor? Beliau adalah Al Qutbul Makin Al Habib Abdullah Bin Muhsin Al-Atthas.

3 Wali Tanah Jawa dari Dzurriyah Rasulullah yang Terkenal Majdzub dan Masih Hidup

Wali Majdub merupakan salah satu tingkatan wali yang memiliki sifat Jadzb.

Mbah Hasyim Mengantar Santrinya ke Kajen

Siapa sih yang tak kenal Hadratussyaikh Mbah Hasyim Asy'ari, kakek Gus Dur, pendiri NU, dan "sumber" ilmu dari sejumlah kiai besar di Jawa itu?

Menampilkan 261 - 270 dari 587 Islam Nusantara