Kitab - Talkhisul Asas
ID Kitab | 196 | ||
---|---|---|---|
Pengarang | Syaikh Aly bin Ustman | Tahun Terbit Masehi/Hijriah | 1939 M/1357 H |
Penerbit | Maktabah Al Babiy al Halabi | Fan/Kategori | Bahasa |
Download Kitab | Download | Informasi buku tersebut dapat diperoleh di : |
Kitab yang menerangkan tentang ilmu shorof kitab ini di karang oleh Syaikh Aly bin Ustman, kitab yang sangat masyhur dalam ilmu Shorof dikaji dan dipelajari di mana-mana khusus para pemula dalam mempelajari ilmu sharaf karena bahasannya singkat dan mudah dihafal.
Kitab ini menjelaskan semua Bab-bab tashrif dalam ilmu Shorof dengan urutan berdasarkan jumlah hurufnya dimulai dengan tsulasi mujarad, tsulasi maziz, ruba'i mujarad, ruba'i maziz dan mulhaq ruba'i.
Masing-masing bab dijelaskan wazannya, contoh mauzunnya, ciri-cirinya, faedah babnya dan contoh kalimat yang termasuk dalam bab beserta maknanya.
Baik, itu tadi sekilas resensi dari kitab TALKHISUL ASAS, yang bisa kami bagikan. Semoga apa yang sudah dibagikan dan sampaikan bisa bermanfaat, dan kita bisa mengambil pelajaran darinya.
IDENTITAS KITAB:
Judul Kitab : TALKHISUL ASAS (PDF)
Tebal : 65 halaman (PDF)
Sumber: Kitab Islam Lengkap
Simak Video bermanfaat lainnya di kanal Youtube LADUNI.ID! Subscribe!