Buku - Al-Ulama’ Al-Uzzab Alladzina Atsarul Ilmi Alaz Zawaj ( Para Ulama Jomblo )
ID Kitab | 259 | ||
---|---|---|---|
Pengarang | Syaikh Abdul Fattah Abu Ghuddah | Tahun Terbit Masehi/Hijriah | -/- |
Penerbit | Kalam | Fan/Kategori | Biografi |
Download Kitab | Tersedia di pukul 08:00 s/d 15:00 WIB | Informasi buku tersebut dapat diperoleh di : 0819-3704-6356 atau klik http://bit.ly/Salafsoleh |
(Kisah Cendekiawan Muslim yang Memilih Membujang)
Telah menjadi mafhum bahwa menikah adalah sunnah Nabi yang sangat dianjurkan dan diutamakan. Bahkan salah satu hadits secara tegas menyatakan bahwa; “an-nikahu sunnati, faman raghiba an sunnati falaysa minni” (nikah itu sunnahku, barang siapa tidak suka sunnahku, maka tidak termasuk kelompokku). Pertanyaan awam tentang fenomena ini mungkin saja adalah: “apakah para Ulama besar itu berani tidak mengikuti sunnah Nabi?” Tentu saja kita tidak akan berani secara gegabah menjawab pertanyaan di atas dengan jawaban “ya”, karena di jajaran ini kita menemui mereka yang tidak diragukan lagi kealiman dan kesalehannya, seperti Ibnu Jarir At-tabari, Imam Nawawi al-Dimasyqi, Ibnu Taimiyah, Syaikh Zamakhsyari, dan beberapa ulama besar lain yang secara begitu detil diuraikan dalam buku ini.
Namun, alih-alih menganggap mereka sebagai mengabaikan amanat nabi untuk menikah, mereka justru sebagai manusia-manusia mulia yang mengorbankan kenyamanan hidup berkeluarga demi ilmu dan kemanfaatannya untuk umat. Di mata kita mereka adalah orang-orang yang berjuang dan berkorban demi ilmu, umat dan kemaslahatan, bukan orang-orang yang abai dan enggan.
Penerbit : Kalam
Penulis : Syaikh Abdul Fattah Abu Ghuddah
Kertas : Bookpaper/ Soft cover
Tebal : 200 hlm
Ukuran : 14 x 21 cm
Harga : Rp. 69.000
Pesan via WA: 0819-3704-6356
Atau klik : http://bit.ly/Salafsoleh
Simak Video bermanfaat lainnya di kanal Youtube LADUNI.ID! Subscribe!