Kitab Ta'liqot 'ala As Tsamarotul Hajiniyyah Fi Isthilahati Al Fiqhiyyah
ID Kitab | 328 | ||
---|---|---|---|
Pengarang | KH. Muhammad Ahmad Sahal bin Mahfudz bin Abdus Salam al-Hajini | Tahun Terbit Masehi/Hijriah | 2020 M/1442 H |
Penerbit | Darul Fawaid | Fan/Kategori | Fiqh |
Download Kitab | Download | Informasi buku tersebut dapat diperoleh di : |
KH. Muhammad Ahmad Sahal bin Mahfudz bin Abdus Salam Al-Hajini, salah satu ulama di Indonesia yang memiliki karya monumental dibidang ilmu-ilmu ke-Islam-an klasik.
Beliau lahir di Desa Kajen, Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Pati, pada 16 Februari 1933.
Disiplin ilmu yang dipelajari Kyai Sahal cukup beragam, mulai dari ilmu nahwu, tafsir, fiqh, hadits, ushul fiqh, tauhid, tasawuf, mantiq, balaghah, dan lain-lain.
Beliau termasuk ulama produktif dalam menulis. Beberapa karyanya bisa dibaca melalui buku atau kitab yang ditulis menggunakan bahasa Arab dan bahasa Indonesia atau beberapa artikel yang menyebar di beberapa media. Seperti kitab Ta'liqot 'ala aAs Tsamarotul Hajiniyyah Fi Isthilahati Al Fiqhiyyah yang selesai beliau tulis pada 26 September 1961. Kitab Tsamarotul Hajiniyah berbentuk nadzam (semacam bait-bait puisi) yang menjelaskan maksud dari istilah-istilah yang sering digunakan dalam pembahasan ilmu fiqh. Dengan begitu, kitab ini berisi semacam kamus istilah dalam disiplin ilmu fiqh
Terimakasih telah membaca Kitab Ta'liqot 'ala As Tsamarotul Hajiniyyah Fi Isthilahati Al Fiqhiyyah, di web https://www.laduni.id/kitab, semoga kitab ini bisa memberikan manfaat untuk kita semua. Aamiin ya rabbal 'aalamiin
IDENTITAS KITAB:
Karya : KH. Muhammad Ahmad Sahal bin Mahfudz bin Abdus Salam al-Hajini
Judul Kitab : TA’LIQOT’ALA AS TSAMAROTUL HAJINIYYAH FI ISTHILAHATI AL FIQHIYYAH (PDF)
Tebal : 60 halaman (PDF)
Sumber: Kitab Islam Lengkap
Simak Video bermanfaat lainnya di kanal Youtube LADUNI.ID! Subscribe!