Motivasi

 

Belajar dari Kepribadian KH. Dimyati Rois

Sebagai seorang ulama, KH. Dimyati Rois memiliki kepribadian yang sangat baik dan penuh kesederhanaan, baik dengan para pengikut (santrinya) maupun dengan masyarakat yang lain. Kesederhanaan beliau ditunjukan dengan berpakaian yang sederhana, dan beliau juga tidak akan makan apabila tidak benar-benar lapar.

Sebelas Nasihat KH. Mufid Mas'ud

Berikut ini beberapa nasihat KH Mufid Mas'ud (Pendiri PonPes Sunan Pandanaran) yang diingat para santrinya:

Motivasi Terbaik untuk Kuliah Ilmu Duniawi

Motivasi terbaik orang menempuh kuliah ilmu duniawi, atau mengikuti pelatihan atau magang, atau belajar ketrampilan apapun adalah memperoleh skill supaya bisa bekerja, menghasilkan uang sehingga bisa menjaga kehormatan

Kisah Pengorbanan Seorang Kakak untuk Adik-Adiknya Menjadi Sukses

Suatu ketika, hiduplah pasangan suami-istri yang memiliki enam orang anak, dan lima di antaranya lulus perguruan tinggi bergengsi.

Wasiat Ibnu Jarir At-thabari

Abu Muhammad Al Farghani (salah seorang murid Ibnu Jarir) mengatakan Abu Bakr Ad-Dinawari berkisah bahwa ketika tiba waktu salat Dzuhur pada hari meninggalnya beliau yaitu hari senin, Ibnu Jarir memint air untuk memperbarui wudhunya.

Mengubah ‘Medan Pertempuran’ Persoalan Hidup

Dalam pertempuran di alam liar, seekor elang tidak akan melawan ular di tanah. Elang akan membawa ular tersebut terbang, sehingga ular tidak memiliki kekuatan dan menjadi lemah

Kisah Inspiratif: Sifat Alami Kambing

Seorang pria tengah berjalan di sebuah kebun, tiba-tiba ia mendengar suara hewan yang nyaring merintih. Ia menghampiri asal suara tersebut dan didapatilah seekor kambing yang terjerat oleh jebakan petani

Belajar Bisa Dari Mana Saja

Imam Afifuddin menceritakan sekelompok sufi yang datang ke sebuah kota dan melihat seekor anjing mengikutinya. Diceritakan

Saling Menasehati Dalam Tiga Hal

Nasehat, nasihat, dalam Bahasa Indonesia adalah kata serapan dari Bahasa Arab, yakni al-nashihah ( النصيحة ), berasal dari kata al-nushhu ( النصح ) yang berarti al-khulush ( الخلوص ), kemurnian. Sedangkan pengertian nasehat dalam istilah agama adalah:

Filosofi Hidup Adalah Seperti Kopi

Banyak orang ketika sedang bersantai, secangkir kopi biasanya selalu menemani. Tak jarang juga, ketika sambil duduk saat bekerja sambil menyeruput minuman ini.

Menampilkan 11 - 20 dari 364 Motivasi