Artikel

 

Menjaga Kebersihan Masjid, Pesan Hadratussyaikh KH. M. Hasyim Asy’ari

Tulisan yang memuat nasihat ini disusun pada 1353 H atau 1934 M dalam satu halaman yang memuat 13 poin penting tentang masjid. Naskah tersebut ditulis dengan khat naskhi yang indah oleh santrinya bernama Dawam dan dicetak oleh Ahid bin Arsyad di Kediri.

Biografi KH. M. Anwar Manshur, Pendiri Pesantren Putri Hidayatul Mubtadi-aat Kediri

Sebagai salah satu pengasuh Pesantren Lirboyo, KH. M. Anwar Manshur sangat perhatian dan telaten kepada santri-santrinya baik putra maupun putri. sering kali  KH. M. Anwar Manshur menasehati para santrinya agar rajin dalam belajar dan tekun dalam beribadah untuk senantiasa mensucikan hati dan pikiran agar ilmu yang sedang di pelajari mudah di terima.

Pondok Pesantren Putri Hidayatul Mubtadi-aat Kediri

Pondok Pesantren Putri Hidayatul Mubtadi-aat beralamat di Jalan KH. Abd Karim, Lirboyo, Kec. Mojoroto, Kediri, Jawa Timur

Biografi KH. Drs. Achmad Masduqie Machfudz, Pendiri Pesantren Salafiyah Syafi'iyah Nurul Huda, Malang

Kiai Masduqi lahir di Desa Saripan, (Syarifan) Jepara, Jawa Tengah, pada 1 Juli 1935 M. Lahir dari keluarga agamis dan fanatik terhadap agama, beliau tumbuh sebagi sosok yang tegas dan berani membela kebenaran.

Niat Menyambut Bulan Ramadhan dari Habib Abu Bakar Al-Adni

“Setiap amalan tergantung pada niatnya. Dan bagi setiap orang itu adalah bagian dari apa yang dia niatkan.” (HR. Bukhari)

Biografi KH. Abdul Qodir Rozy, Pendiri Pesantren Al-Barkah Cianjur

Selain melakukan dakwah keberbagai tempat, Syaikhona mendirikan Pondok Pesantren Al-Barkah pada tahun 1963. Bertujuan untuk lebih dapat melayani umat serta membantu para pelajar dan mahasiswa yang datang ke Cianjur untuk mencari ilmu.

Biografi Nyai Asmah Sjachrunie, Ketua Muslimat NU (1980-1985)

Nyai Asmah aktif di Muslimat NU sejak 1952. beliau kemudian diberi kepercayaan untuk memimpin Muslimat NU di Kalimantan Selatan dan mendapat hak untuk membentuk beberapa cabang. beliau pun memilih untuk fokus berjuang melalui Muslimat NU.

Ziarah di Makam KH. M. Badruddin Anwar, Muasis Pesantren An-Nur II Al-Murtadlo Malang

KH. Badruddin Anwar Malang adalah sosok kiai penyabar, murah senyum, dan menjadi teladan baik masyarakat sekitar pesantren dan santri yang diasuhnya di pesantren. KH. M. Badruddin Anwar adalah pengasuh Pondok Pesantren An-Nur II Al-Murtadlo Bululawang.

Argumentasi Metode Ru'yatul Hilal dalam Penetapan Awal Bulan Ramadhan

"Dari Ibnu Umar r.a, bahwa Nabi SAW bersabda: 'Kami adalah umat yang tidak dapat menulis dan berhitung satu bulan itu seperti ini.' Maksudnya, satu saat terkadang berjumlah 29 hari dan pada waktu lain 30 hari." (HR. Bukhari)

Menampilkan 181 - 190 dari 13.756 Artikel