Biografi KH. Dzanuri bin KH. Abdullah Dimyathi, Bengkah Demak
Biografi Nyai Hj. Shofiyah Syahid, Sosok di Balik Pesantren Alhamdulillah Kemadu Rembang
Pesantren Miftahul Qulub dirintis dan didirikan oleh KH. Istad Djanawi pada 22 Agustus 1947. Pesantren Miftahul Qulub berlokasi di Jl. Masjid Imdadulloh Desa Tawar, Kec. Gondang, Kab. Mojokerto, Jawa Timur.Pesantren Miftahul Qulub Tawar Mojokerto
Biografi KH. Mahfudz, Ayahanda Dr. KH. MA. Sahal Mahfudz (Pejuang Kemerdekaan)
Pondok Pesantren Riyadul Huda ini didirikan pada tahun 1992 oleh KH. Jafar Shiddiq bersama istrinya Hj. Ipah Siti Latipah
KH. Muhammad Yahya atau kerap disapa dengan panggilan Kiai Yahya adalah putra dari pasangan KH. Qoribun dengan Nyai Ratun
Biografi Nyai Hj. Abidah Ma’shum, Hakim Perempuan Pertama di Indonesia
Kyai Haji Dimyathi dilahirkan pada tahun 1875. di Dusun kauman, desa campurdarat, kecamatan Campurdarat, kabupaten Tulungagung. Beliau adalah putra keenam dari sepuluh orang putra-putri Mbah Zayadi dan ibu Warisah.
Hidup menurut Nabi Muhammad SAW adalah bagaikan sebuah perjalanan dan setiap orang bagaikan pengembara di belantara raya kehidupan bumi. Mereka di sini hanyalah bernaung sesaat saja.
Setan menyuruh ideal dalam beragama, jangan separuh-separuh, harus kaffah, harus sempurna. Tujuannya supaya muncul di pikiran bahwa orang yang beragama belum mampu sempurna itu tak dapat kebaikan apa-apa kecuali kemunafikan.