Artikel

 

Pesantren Raudhatul Mujawwidin Jambi

Rimbo Bujang merupakan salah satu daerah program transmigrasi paling suskses di Indonesia sejak tahun 1977 M. Hal tersebut terlihat jelas dari etos kerja masyarakatnya sangat tinggi.

Biografi Sayyid Abdurrahman bin Muhammad bin Alwi bin Muhammad Mauladdawilah

Sayyid Abdurrahman bin Muhammad bin Alwi bin Muhammad Mauladdawilah, seorang ulama besar yang  lahir pada tahun 797 H di kota Yabhar Tarim Hadramaut. Ayahanda beliau adalah seorang Imam dan Ulama yang diakui kewaliannya pada masa itu, Sayyid Muhammad bin Alwi bin Muhammad Mauladdawilah bin  Ali Shohibud Dark bin Alwi Al-Ghuyur bin Muhammad Al-Faqih Muqaddam.

Biografi Sayyid Abdullah Al-Asghor bin Muhammad bin Alwi bin Muhammad Mauladdawilah

Sayyid Abdullah Al-Asghor bin Muhammad bin Alwi bin Muhammad Mauladdawilah, seorang ulama besar yang lahir pada tahun 801 H di kota Yabhar Tarim Hadramaut. Ayahanda beliau adalah seorang Imam dan Ulama yang diakui kewaliannya pada masa itu, Sayyid Muhammad bin Alwi bin Muhammad Mauladdawilah bin  Ali Shohibud Dark bin Alwi Al-Ghuyur bin Muhammad Al-Faqih Muqaddam.

Biografi KH. Irfan bin Musa ( Pendiri Pesantren APIK Kaliwungu Kendal)

Sejak kecil KH. Irfan sangat  menyukai dalam bidang keilmuan. Beliau mulai belajar mengaji sejak dari usia kecil. Kyai Ismail (Bapak Kyai Ahmad Thohir), Kyai Abdul Karim Ulama kampung Petekan, Kyai Abdul Manan (Bapak Kyai H. Abu Chair) kampung Sarean dan Kyai Barnawi adalah Ulama yang mulai mendidik dan mengajarkan berbagai ilmu agama.

Piagam Madinah: Implementasi Toleransi Pertama di Dunia

Toleransi yang dibangun Rasulullah SAW di Madinah sangat dominan dengan toleransi aktif-positif. Model toleransi aktif-positif menunjukkan bahwa toleransi yang diterapkan tidak sekadar dalam bentuk menghargai perbedaan saja, namun juga hingga pada kerjasama di bidang sosial, ekonomi, dan politik.

Biografi Sayyid Syekh bin Abdullah bin Syekh

Sayyid Syekh bin Abdullah bin Syekh bin Ali bin Muhammad bin Abdullah bin Hasan bin Abdullah bin Abdurrahman As-Segaf bin Muhammad Mauladdawilah seorang ulama besar yang lahir pada tahun 1009 H di Tarim Al-Ghonna.

Biografi Sayyid Abdullah bin Syekh bin Ali

Sayyid Abdullah bin Syekh bin Ali bin Muhammad bin Abdullah bin Hasan bin Abdullah bin Abdurrahman As-Segaf bin Muhammad Mauladdawilah seorang ulama besar yang  lahir pada tahun 981 H di Tarim Al-Ghonna.

Keluarga, Harta, dan Amal Ibadah

Di antara hadis yang menjadi pembahasan dalam kajian hadis di Masjid Raya Mujahidin Pontianak Ahad malam ini, adalah sabda Rasulullah SAW.

Biografi Sri Sultan Hamengku Buwono II 

Sultan Hamengku Buwono II dilahirkan dengan nama asli Raden Mas Sundoro pada hari Sabtu Legi tanggal 7 Maret 1750. Sebutan lain untuk Sultan Hamengku Buwono II adalah Sultan Sepuh. Konon, nama asli Sultan Hamengku Buwono II tersebut merujuk pada tempat beliau dilahirkan, yakni di lereng Gunung Sindoro,

Nasihat Kehidupan dari Sayyidina Ali Karramallahu Wajhah

Banyak sekali nasihat Sayyidina Ali yang terurai dalam syair-syair indah. Nasihat ini disampaikan kepada umat Islam secara khusus, dan bahkan juga banyak menginspirasi para cendekiawan non muslim, seperti Annemarie Schimmel.