Artikel

 

Pesantren ‘Umdatul Falah, Poncol Magetan

Pondok pesantren ‘Umdatul Falah adalah salah satu lembaga pendidikan islam di Dukuh Dagung, Desa Gonggang, Kecamatan Poncol, Kabupaten Magetan yang di rintis dan didirikan oleh KH. Muhammad Djuraimy.

Biografi KH. R. Syarif Rahmat RA,SQ, M.A., Muasis Pesantren Ummul Qura Tangsel

Sampai saat ini masih aktif sebagai Dosen PTIQ Jakarta serta mengajar di PDU MUI Jakarta Selatan. Bahkan, meskipun jadwal ceramahnya sangat padat, namun pengajian di berbagai majelis dan masjid tetap beliau jalani.

Biografi KH. Ni’amillah Aqil Siroj

KH. Ni’amillah Aqil Siroj adalah sosok ulama asal Kempek, Cirebon yang meskipun berstatus kiai pesantren namun beliau memiliki kualitas intelektual yang mumpuni, tutur katanya halus, suaranya merdu dan susunan kalimat yang diucapkannya tertata rapih,

Dasar Aqidah yang Wajib Diketahui Menurut Hadratussyaikh KH. Hasyim Asy’ari

KH. Hasyim Asy'ari, pendiri organisasi Nahdlatul Ulama yang biasa disebut Hadratussyaikh adalah sosok yang sangat alim sehingga mampu meringkas ilmu aqidah yang paling minimal untuk diketahui setiap Muslim hanya dalam beberapa kata.

Karakter Konsep Moderatisme Asy'ariyah

Imam Abul Hasan Al-Asy’ari merupakan pendiri dari Mazhab Asy’ariyah, mazhab yang saat ini dianut oleh mayoritas ulama di dunia. Mazhab Asy’ariyah dianut karena wujud moderatismenya.

Biografi KH. Amirullah Ilyas Jakarta

Dalam perjalanan hidupnya, KH. Amirullah Ilyas sangat gigih dan penuh semangat dalam memperjuangkan nilai-nilai Aswaja NU di tengah masyarakat. Bersama KH. Zaini Sulaiman, KH. Amirullah mendirikan Yayasan Pendidikan Islam Az Zainiyah dan Masjid Al-Husniyah.

Teks Lengkap Nadhom Aqidatul Awam dan Kisah Mimpi Pengarangnya

Dalam kitab Jala’ul Afham Syarhu Aqidatil Awam, Sayyid Muhammad bin Alwi Al-Maliki menyertakan satu kisah menarik tentang mimpi pengarang Nadhom Aqidatul Awam, Syaikh Ahmad Marzuqi. Kisah tersebut ditengarai sebagaimana pengakuan dari pengarangnya sendiri yang dipertanggungjawabkan.

Biografi KH. Dahlan Salim Zarkasyi, Penemu Metode Qira’ati Al-Qur’an

Ketika berumur tujuh tahun Kyai Dahlan dan keluargnya pindah ke Yogyakarta untuk mengadu nasib. Di sinilah perjalanan Kyai Dahlan di mulai. beliau memulai sekolah di SR (Sekolah Rakyat) di Suryodinatan.

Pesantren Cikalama, Sumedang

Pesantren Cikalama didirikan sekira tahun 1630. Tahun didirikan tersebut, berdasar pada tulisan dan informasi terkini. Pendirinya Syekh Abdul Mutolib. Pondok Pesantren Cikalama didirikan 315 tahun sebelum Indonesia merdeka oleh Syekh Abdul Mutholib. Pesantren tersebut termasuk tua dan terkenal di dalam maupun di luar komplek Cikalama.

Sebuah Dialog yang Mengungkap Musuh dan Kawan Iblis

Diriwayatkan bahwa Wahb bin Munabbih, seorang ulama besar, pernah menceritakan kisah menarik tentang pertemuan Nabi Muhammad SAW dengan Iblis. Dalam kisah ini, Allah SWT memerintahkan Iblis untuk menemui Nabi Muhammad SAW dan menjawab setiap pertanyaan yang diajukan kepadanya.

Menampilkan 521 - 530 dari 13.757 Artikel