Profil Ulama

 

Biografi KH. Abu ‘Amar, pengasuh Pesantren Jamsaren

KH. Slamet Abdul Kholiq atau yang biasa dipanggil dengan KH. Abu ‘Amar lahir di Desa Pengkol, Kaligawe, Pedan, Klaten. Beliau merupakan keturunan dari para ulama pejuang. Ayahnya bernama KH. Abdul Ghoniy bin KH. Maulani bin KH. Muqoyyad bin KH. Muqdi (Mukowi) bin KH. Fatuhuddin Makam Gumantar.

Biografi KH. Muhammad Sholih Tsani, Masyayikh Pesantren Qomaruddin Bungah, Gresik

 KH. Muhammad Sholih Tsani bernama kecil Muhammad Nawawi. Beliau lahir di Desa Rengel, Tuban, pada tahun 1254 H. Ayahnya bernama Madyani (KH. Abu Ishaq) dan ibunya bernama Rosiyah binti KH. Muh. Sholih Awal.

Biografi KH. Ma’ruf Zubair, Pengajar di Pesantren Ma'hadu 'Ulum Asy-Syar'Iyyah (MUS) Rembang

KH. Ma’ruf Zubair lahir pada tanggal 22 Mei 1958 M (3 Dlulqo’dah 1377 H) di Sarang. KH. Ma’ruf Zubair tidak menikmati indahnya kasih sayang dari Sang Ayahhanda karena di usianya yang masih sangat belia, beliau ditinggal wafat sang Ayahhanda, KH. Zubair Dahlan.

Biografi KH. Dahlan Salim Zarkasyi, Penemu Metode Qira’ati Al-Qur’an

Ketika berumur tujuh tahun Kyai Dahlan dan keluargnya pindah ke Yogyakarta untuk mengadu nasib. Di sinilah perjalanan Kyai Dahlan di mulai. beliau memulai sekolah di SR (Sekolah Rakyat) di Suryodinatan.

Biografi KH. Chudlori

KH. Chudlori lahir di Tegalrejo. Beliau merupakan putra kedua dari sepuluh bersaudara, dari pasangan K. Ikhsan dan Ibu Mujirah.

Biografi Prof. Dr. TGH Masnun Tahir, M.Ag, Ketua PWNU NTB (2019-2024)

Prof. Dr. TGH Masnun Tahir, M.Ag lahir di Dasan Baru, Loteng, pada tanggal 27 Agustus 1975. Ayah Masnun bernama HM. Tahir dan ibunya bernama Hj. Asmaul Husna.

Biografi KH. Muhammad Salman Dahlawi, Pengasuh Pesantren Al-Manshur Popongan Klaten

KH. Muhammad Salman Dahlawi adalah pengasuh Pondok Pesantren Al-Manshuriyah, Popongan, pesantren tertua di Klaten. Sejak 21 Juni 1980, Pesantren Popongan berganti nama menjadi Pondok Pesantren Al-Manshur, untuk mengenang pendirinya, bersamaan peresmian yayasannya.

Biografi Dr. KH. Idham Chalid

Dr. KH. Idham Chalid atau yang kerap disapa dengan panggilan Pak Idham lahir pada 27 Agustus 1922 di Setui, dekat Kecamatan Kotabaru, bagian tenggara Kalimantan Selatan.

Biografi KH. Muhammad Mudarris, SM, Pendiri Pondok Pesantren Sabilul Hasanah Banyuasin

KH. Muhammad Mudarris SM. dan sampai saat ini beliau masih menjadi figure utama / sentral bagi Pondok Pesantren Sabilul Hasanah. KH. Muhammad Mudarris SM dilahirkan di Ponorogo Jawa Timur, pada tanggal 12 Januari 1952. Meskipun kehidupan orangtuanya pada saat itu sangat sederhana sekali, tapi ayah Beliau KH. Moh. Sholeh Imam Kurmain

Biografi Prof. Dr. KH. Abdul Mukti Ali

Prof. Dr. KH. Abdul Mukti Ali lahir pada 23 Agustus 1923 di Cepu, Blora, Jawa Tengah. Beliau merupakan anak kelima dari tujuh bersaudara, dari pasangan KH. Idris dan Bu Mutiah.

Menampilkan 151 - 160 dari 2.491 Profil Ulama