Biografi KH. Faqih Maskumambang

 
Biografi KH. Faqih Maskumambang
Sumber Gambar: Dok. LaduniID

Daftar Isi Profil KH. Moch. Faqih

  1. Kelahiran
  2. Wafat
  3. Pendidikan
  4. Mendirikan Pesantren
  5. Karya-Karya
  6. Chart Silsilah Sanad
  7. Referensi

1. Kelahiran

KH. Moch. Faqih atau yang kerap disapa dengang panggilan KH. Faqih Maskumambang lahir pada tahun 1282 H atau bertepatan pada tahun 1866 M, di desa Maskumambang, wilayah Sedayu, Gresik di Jawa Timur. Beliau merupakan putera ke 4 dari KH. Abdul Djabbar.

2. Wafat

KH. Faqih Maskumambang wafat pada tahun 1353 H/1937 M dan dimakamkan di Maskumambang.

Penerus KH. Faqih Maskumambang adalah KH. Ammar bin Faqih Maskumambang (lahir 1902 dan wafat 1965), yang melanjutkan tonggak kepemimpinan pesantren Maskumambang sepeninggal KH. Faqih. KH. Ammar bin Faqih juga menulis beberapa karangan kitab, di antaranya adalah “al-Rudûd wsa al-Nawâdir” yang mengkaji permasalahan hukum dua sembahyang Jum’at, juga kitab “al-Nûr al-Mubîn”, “al-Hujjah al-Bâlighah”, “Tahdîh Ahl al-Sunnah wa al-Jamâ’ah”, dan lain-lain

3. Pendidikan

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN

 

Lokasi Terkait Beliau

    Belum ada lokasi untuk sekarang

List Lokasi Lainnya