Pesantren Darul Mursyid Tapanuli Selatan

 
Fasilitas di Lembaga ini :
Nama Fasilitas Jumlah Nama Fasilitas Jumlah
MI/SD 1 MTS/SMP 1
MA/SMA 1 Maly/Univ. 0
Tahfidz 1 Laboratorium 1
Poli Kesehatan 1 Koperasi 1
Pesantren Darul Mursyid Tapanuli Selatan

PROFIL

Pesantren Modern Unggulan Terpadu Darul Mursyid (PDM) didirikan oleh Alm. Drs. H. Ihutan Ritonga beserta istrinya Hj. Riana Siregar pada tahun 1992 di Desa Simanosor Julu, Kec. Saipar Dolok Hole, Kabupaten Tapanuli Selatan dan beroperasi pada tanggal 15 Maret 1993. Nama Darul Mursyid diambil dari gelar pendiri, yaitu Haji Mursyid.

Pada bulan Januari tahun 1997, pendiri Darul Mursyid Drs. H. Ihutan Ritonga meninggal dunia dan pengelolaan pesantren ini diteruskan oleh anak dari pendiri, yaitu Jafar Syahbuddin Ritonga yang hingga saat ini pesantren tersebut mengalami kemajuan pesat baik dari segi Prestasi, Fasilitas dan Manajemen yang juga didasari oleh kelulusan penerus yang telah menyelesaikan S3 di Universitas Sains Malaysia (USM) Pulang Pinang dan meraih Gelar Doctor of Business Administration (DBA) pada tahun 2015.

Seiring waktu Pesantren Modern Unggulan Terpadu Darul Mursyid kini telah memiliki lembaga pendidikan formal yang bernaung dibawah kurikulum Kemenag di antaranya: MTs dan MA.

Pendiri

  1. Drs. H. Ihutan Ritonga
  2. Hj. Riana Siregar

Pengasuh
KH. Ja'far Syahbuddin Ritonga

Unit Pendidikan

  1. Madrasah Tsanawiyah (MTs)
  2. Madrasah Aliyah (MA)
  3. Tahfidzil al-Quran (TPQ)
  4. Madrasah Diniyah

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN

 

Relasi Pesantren Lainnya

  • Belum ada pesantren yang berelasi dengan pesantren ini.