Dayah MUDI Masjid Raya Samalanga #5: Al-Mursyid Abu MUDI Sang Mujaddid dan Modernisasi Pendidikan Da

 
Dayah MUDI Masjid Raya Samalanga #5: Al-Mursyid Abu MUDI Sang Mujaddid dan Modernisasi Pendidikan Da

LADUNI.ID, PESANTREN- Ragam terobosan baru Abu Mudi telah berhasil membuat perubahan atau tepatnya revolusi yang tidak pernah dilakukan oleh para pemimpin dayah (tradisional khususnya) di Aceh. Hal tersebut beliau lakukan untuk menjawab serta menyesuaikan dengan tuntutan dan tantangan zaman yang semakin hari semakin maju dan berkembang.

Hal ini sering beliau ungkapkan di dalam pengajian-pengajian, baik pengajian khusus dewan guru atau dalam pengajian umum di setiap pagi Jum’at. Dalam melakukan modernisasi pendidikan dayah, Al-MukarramAl-Mursyd Abu Mudi berpegang dan bersemboyan dengan qaidah “Al-muhafadhah ‘ala Qadimi ash-Shalih wa al- Akhdu bi al-Jadidi al-Ashlih” (Memelihara hal-hal lama yang bagus, dan mengambil hal-hal baru yang lebih bagus).

Visi, Misi dan Tujuan Pendidikan

Dayah MUDI Mesjid Raya mempunyai visi “Melahirkan Ulama dan intelektual yang dilandasi oleh panca-jiwa yang menjadi Ruhul Ma`had yaitu keikhlasan, kesederhanaan, berdikari, ukhwah Islamiyah dan kebebasan”. Menyelenggarakan pendidikan Islam, pendidikan umum dan ketrampilan.

Sedangkan misi dayah MUDI Mesjid Raya adalah:

  1. Memberikan pendidikan yang berlandaskan `aqidah ahlussunnah wal jama’ah dan ibadah berdasarkan fiqh Syafi`iyyah.
  2. Mendidik dan membina keshalihan santri  dan umat melalui iman, ilmu, amal dan dakwah

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN