SMK Andalusia 1 Wonosobo
Profil
Guna mewujudkan tujuan pembangunan di bidang pendidikan perlu ditunjang oleh tersedianya Sumber Daya Manusia (SDM) yang handal dan profesional agar pelayanan yang diberikan semakin berkualitas.
PCNU Wonosobo terpanggil untuk ikut serta bersama pemerintahmewujudkan tujuan pendidikan Nasional, dengan menyelenggarakan pendidikan SMK Andalusia Wonosobo, disamping beberapa pertimbangan sebagai berikut :
a. Pemerintah melalui Departemen Pendidikan Nasional sedang gencar melakukan kampanye Pendidikan Kejuruan (SMK)
b. PCNU Wonosobo mempunyai lembaga dan sarana pendidikan yang dikelola oleh LP Ma’arif.
c. LP Ma’arif Wonosobo memiliki MI Ma’arif dan SMP/MTs Ma’arif yang menjadi dasar pengembangan pendidikan SMK Andalusia 1 Wonosobo.
Data Sekolah
Nama | : | SMK ANDALUSIA | |
NPSN | : | 20345173 | |
Alamat | : | JL. KERTEK KM. 05 WONOSOBO | |
Kode Pos | : | 56371 | |
Desa/Kelurahan | : | Ngadikusuman | |
Pertanyaan Pengunjung
Belum ada pertanyaan untuk lembaga ini.