SMK Al-Munawar Karawang
Profil
SMK AL MUNAWAR berdiri pada tanggal 1 Juli 2001. Didirikan oleh Yayasan Pesantren Terpadu Al-Munawar. Jurusan yang pertama kali dibuka adalah Perkantoran pada Bidang Keahlian Bisnis Manajemen. Pada tahun 2006, jurusan tersebut diganti menjadi AKUNTANSI pada Bidang Keahlian yang sama yaitu Bisnis Manajemen.
Pada Tahun 2008, SMK Al-Munawar membuka Program Keahlian Teknik Otomotif Sepeda Motor. Seiring dengan semakin pesatnya dunia informasi, maka pada tahun 2015, SMK AL MUNAWAR membuka Program Keahlian Teknik Komputer Jaringan.
Data Sekolah
Data Sekolah
Nama | : | SMKS AL MUNAWAR KARAWANG | |
NPSN | : | 20237395 | |
Alamat | : | JL. Raya Tamelang RT.01/01 Kode Pos 41371 | |
Kode Pos | : | 41371 | |
Desa/Kelurahan | : | Mekarjaya | |
Kecamatan/Kota (LN) | : | Purwasari | |
Kab.-Kota/Negara (LN) | : | Karawang | |
Pertanyaan Pengunjung
Belum ada pertanyaan untuk lembaga ini.