Biografi Syekh Sulaiman al-Bujairimi

 
Biografi Syekh Sulaiman al-Bujairimi
Sumber Gambar: Dok. LaduniID

Daftar Isi Profil Syekh Sulaiman al-Bujairimi

  1. Kelahiran
  2. Wafat
  3. Nasab Keluarga
  4. Pendidikan
  5. Guru
  6. Pujian Ulama kepada Sulaiman al-Bujairami
  7. Karya
  8. Chart Silsilah Sanad
  9. Referensi

1. Kelahiran

Nama lengkapnya adalah Syekh Sulaiman bin Muhammad bin Umar Al-Syafii, atau dikenal dengan nama Imam Bujairimi. Imam Bujairimi lahir di Bujairimi, sebuah desa yang terletak di sebelah barat kota Mesir.  tahun 1131 H/1719 Masehi. Bujairim merupakan sebuah perkampungan yang terletak di wilayah al-Gharbiyyah, Mesir.

2. Wafat

Beliau wafat pada tanggal 16 Ramadhan 1221 H.

3. Nasab Keluarga

Nasab beliau bersambung dengan Syekh Jum’ah Al-Zaidi yang bersambung nasabnya sehingga Muhammad bin Al-Hanafiyyah, anak Sayidina ‘Ali.

4. Pendidikan

Sulaiman Al Bujairami menghafal al-Quran di bawah bimbingan saudaranya Syekh Musa Al-Bujairami hingga selesai hafalannya. Kemudian berguru kepada Syekh al-‘Asymawi. Kepadanya Sulaiman Al Bujairami belajar kitab-kitab seperti Sahih al-Bukhari, Sahih Muslim, Sunan al-Termizi, Sunan Abu Daud, al-Syifa karangan al-Qadhi ‘Iyadh, al-Mawahib al-Laduniyyah karangan al-Qasthalani, Syarah Manhaj al-Thullab karangan Zakariyyah al-Ansari, Syarah Minhaj al-Thalibin karangan al-Ramli dan Ibnu Hajar al-Haitami.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN

 

Lokasi Terkait Beliau

    Belum ada lokasi untuk sekarang

List Lokasi Lainnya