Biografi Imam Syatibi

 
Biografi Imam Syatibi
Sumber Gambar: Ilustrasi (Foto ist)

Daftar Isi Biografi Imam Syatibi

1.    Riwayat Hidup
1.1  Lahir
1.2  Wafat

2.    Pendidikan dan Sanad Keilmuan
2.1  Masa Menuntut Ilmu
2.2  Guru

3.    Penerus
3.1  Murid

4.    Pakar Ilmu Ushul Fiqih

5.    Karya

6.    Referensi

Nama lengkapnya adalah Abu Ishak bin Ibrahim bin Musa bin Muhammad Al-Lakhami Al-Gharnathi dan beliau lebih dikenal dengan panggilan Syatibi.

1. Riwayat Hidup

1.1 Lahir

Imam Syatibi lahir pada tahun 703 hijriyah di Granada.

1.2 Wafat

Imam Syatibi wafat pada hari Selasa tanggal 8 Sya’ban tahun 790 hijriyah atau 1388 masehi.

2. Pendidikan dan Sanad Keilmuan

2.1 Masa Menuntut Ilmu

Dalam bidang keilmuan, Imam Syatibi banyak menuntut ilmu di daerahnya sendiri Andalus dengan beberapa ulama pada zamannya. Diketahui, beliau tidak pernah menuntut ilmu keluar dari daerahnya itu, namun beliau sering mengadakan korespondensi dengan ulama-ulama yang berada di Tunis dan Maroko.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN

 

Lokasi Terkait Beliau

    Belum ada lokasi untuk sekarang

List Lokasi Lainnya