Do’a dan Adab Utama Ketika Terjadi Gempa
LADUNI.ID, Jakarta - Indonesia adalah sebuah negara kepulauan yang rawan mengalami gempa bumi. Sebab, negeri tercinta ini diapit oleh Samudera Hindia dan Samudera Pasifik. Selain itu, Indonesia juga sebuah negeri yang memiliki banyak gunung berapi dan sangat berpotensi menyebabkan gempa vulkanik.
Sebagai muslim ada baiknya mengetahui beberapa anjuran seperti doa dan adab utama yang diajarkan Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam dalam hadits ketika terjadi gempa atau bencana alam lainnya.
Selain doa ternyata ada 3 adab utama menurut hadits yang disarankan untuk dilakukan umat Islam ketika terjadi bencana alam termasuk gempa bumi.
Do'a Yang Dibaca Ketika Terjadi Gempa Bumi dan atau Terjadinya Tanda- Tanda Kekuasaan Allah SWT.
حَدَّثَنَا أَبُو الْيَمَانِ قَالَ أَخْبَرَنَا شُعَيْبٌ قَالَ أَخْبَرَنَا أَبُو الزِّنَادِ عَنْ عَبْدِ الرَّحْمَنِ الْأَعْرَجِ عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ قَالَ قَالَ النَّبِيُّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ لَا تَقُومُ السَّاعَةُ حَتَّى يُقْبَضَ الْعِلْمُ وَتَكْثُرَ الزَّلَازِلُ وَيَتَقَارَبَ الزَّمَانُ وَتَظْهَرَ الْفِتَنُ وَيَكْثُرَ الْهَرْجُ وَهُوَ الْقَتْلُ الْقَتْلُ حَتَّى يَكْثُرَ فِيكُمْ الْمَالُ فَيَفِيضَ
Memuat Komentar ...