Ziarah di Makam Syekh Muhammad Kasyful Anwar Martapura

 
Ziarah di Makam Syekh Muhammad Kasyful Anwar Martapura

Daftar Isi

Profil
Lokasi Makam
Haul
Motivasi Ziarah Menurut Syekh Nawawi Al-Bantani
Oleh-Oleh
Referensi

Laduni.ID, Jakarta - Syekh Muhammad Kasyful Anwar merupakan sosok ulama besar Martapura, Kalimantan Selatan. Sejak usia 9 tahun Muhammad Kasyful Anwar dibawa oleh kakek, nenek dan kedua orang tuanya untuk menunaikan ibadah haji sekaligus memperdalam ilmu agama kepada ulama di Kota Makkah.

Profil
Syekh Muhammad Kasyful Anwar lahir pada tanggal 4 Rajab 1304 H/29 Maret 1887 pukul 10 pagi malam Selasa, di Desa Kampung Melayu, Kecamatan Martapura, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan.

Syekh Muhammad Kasyful Anwar merupakan putra dari pasangan KH. Ismail bin Muhammad Arsyad bin Muhammad Sholeh bin Badruddin bin Maulana Kamaluddin. Di masa mudanya, Syekh Muhammad Kasyful Anwar tidak belajar di bangku sekolah, karena pada saat itu di Kampung Melayu belum ada madrasah formal. Jadi beliau belajar ilmu agama dengan beberapa masyayikh di antaranya:
1. Syekh Ismail bin Ibrahim bin Muhammad Sholeh bin Mufti Syekh Zainuddin bin 

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN