Pengertian Dividen dan Bagaimana Pembagiannya?
LADUNI.ID, Jakarta - Dividen adalah pembagian laba perusahaan kepada para pemegang saham. Setiap akhir periode akuntansi, perusahaan selalu mengeluarkan laporan kinerja keuangannya dalam bentuk Laporan Keuangan Bulanan, Triwulan, Semester atau Tahunan.
Dari Laporan Keuangan tersebut, investor atau para pemegang saham bisa melihat dan menilai kinerja perusahaan. Apakah kinerjanya semakin baik atau buruk. Selain itu para pemegang saham juga bisa melihat seberapa besar laba yang dibagikan.
Dan bila ingin mengetahui cara mengukur kinerja keuangan bank
Lalu bagaimana cara pembagian dividen-nya?
1. Cara, Mekanisme dan Jurnal Pembagian Dividen
Dividen yang diterima oleh pemegang saham jumlahnya tergantung pada jumlah lembar saham yang dimiliki. Ada 3 cara atau mekanisme pembagian dividen kepada pemegang saham yaitu:
- Uang Tunai
- Aktiva (selain kas dan saham sendiri)
- Saham baru
Yuk kita bahas ketiga cara dan mekanisme tersebut satu per satu..
1. Dividen yang Berbentuk Uang
Pembagian dividen yang sering dilakukan adalah dalam bentuk uang. Para pemegang saham akan menerima dividen sebesar tarif per lembar dikalikan jumlah lembar yang dimiliki.
Perhatikan pencatatan jurnal penerimaan dividen ini oleh pemegang saham sebagai berikut:
Memuat Komentar ...