Peristiwa Penting di Bulan Sya'ban

 
Peristiwa Penting di Bulan Sya'ban

Laduni.ID, Jakarta - Bulan sya'ban merupakan bulan pemanasan dimana kita sebagai umat islam dituntut untuk mempersiapkan dan melakukan pemanasan menghadapi bulan Ramadhan,

Sayyid Muhammad bin Alawi al-Maliki mengutip sebuah hadis riwayat An-Nasa’i yang meriwayatkan dialog Usamah bin Zaid dan Nabi Muhammad SAW: Wahai Nabi, aku tidak melihatmu berpuasa di bulan-bulan lain sebagaimana engkau berpuasa di bulan Sya’ban? Kemudian Rasulullah SAW menjawab: Banyak manusia yang lalai di bulan Sya’ban. Pada bulan itu semua amal diserahkan kepada Allah SWT. Dan aku suka ketika amalku diserahkan kepada Allah, aku dalam keadaan puasa.

Pada bulan sya'ban ini terjadi  peristiwa yang sangat penting dan menjadi perhatian banyak ulama,

1. Peralihan Kiblat.
Peralihan kiblat dari Masjidil Aqsha ke Masjidil Haram terjadi pada bulan Sya’ban.
Menurut Al-Qurthubi ketika menafsirkan Surat Al-Baqarah ayat 144 dalam kitab Al-Jami’ li Ahkāmil Qur’an dengan mengutip pendapat Abu Hatim Al-Basti mengatakan bahwa Allah ﷻ memerintahkan Nabi Muhammad ﷺ untuk mengalihkan kiblat pada malam Selasa bulan Sya’ban yang bertepatan dengan malam nishfu Sya’ban.

Peralihan kiblat ini merupakan suatu hal yang sangat ditunggu-tunggu oleh Nabi Muhammad ﷺ.
Bahkan diceritakan bahwa Nabi Muhammad ﷺ berdiri menghadap langit setiap hari menunggu wahyu turun perihal peralihan kiblat itu seperti Surat Al-Baqarah ayat 144 berikut,

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN