Hukum Membaca Allah di Sela-Sela Orang Membaca Al Qur'an

 
Hukum Membaca Allah di Sela-Sela Orang Membaca Al Qur'an

PERTANYAAN :

Assalamualaikum. Para yayi piss ktb.... Dah lama gak mampir nih, sekalinya mampir ada keperluan....hehhe Bagaimana hukum menjawab dengan lafadh ALLOH ketika ayat Al-Qur'an di lantunkan ? Mhon jawabannya plus referensinya......... syukron.

JAWABAN :

Wa'alaikumussalaam. Para ulama berbeda pendapat dalam masalah ini :

Sebagian ulama berpendapat bahwa ketika dibacakan / mendengar Al-Qur'an dibaca maka disunnahkan diam sesuai dengan perintah dalam surat Al-A'rof ayat 24

Sebagian ulama yang lain berpendapat bahwa sebagian dari adab ketika dibacakan / mendengar Al-Qur'an dibaca maka kita disunahkan membaca takbir apabila mendengar ayat takbir, disunnahkan membaca tasbih apabila mendengar ayat tasbih, ataupun membaca ta'awudz apabila mendengar ayat yang disunnahkan membaca ta'awudz, dan doa doa lainnya yang intinya membaca sesuai dengan yang didengar.

Dengan kata lain membaca Allah Allah diperbolehkan apabila sesuai dengan ayat yang dibaca

Referensi :

Dalam surat Al -A’rof ayat 204 Alloh berfirman :

وَإِذَا قُرِئَ الْقُرْآنُ فَاسْتَمِعُوا لَهُ وَأَنْصِتُوا لَعَلَّكُمْ تُرْحَمُونَ

“ Dan apabila dibacakan Al Quran, Maka dengarkanlah baik-baik, dan perhatikanlah dengan tenang agar kamu mendapat rahmat “.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN