Hadis tentang Larangan bagi Anak-Anak Diluar Rumah saat Magrib

 
Hadis tentang Larangan bagi Anak-Anak Diluar Rumah saat Magrib

PERTANYAAN:
Assalamu’alaikum,
anak mau tanya sama bapak-bapak semua,Saudara saya bersi kukuh tidak mau membawa anak usia 7 bulan keluar rumah setelah magrib berdasar hadits ini:

إِذَا كَانَ جُنْحُ اللَّيْلِ أَوْ أَمْسَيْتُمْ فَكُفُّوا صِبْيَانَكُمْ ، فَإِنَّ الشَّيْطَانَ

يَنْتَشِرُ حِينَئِذٍ ، فَإِذَا ذَهَبَ سَاعَةٌ مِنْ اللَّيْلِ فَخَلُّوهُمْ ، وَأَغْلِقُوا الْأَبْوَابَ وَاذْكُرُوا اسْمَ اللَّهِ فَإِنَّ الشَّيْطَانَ لَا يَفْتَحُ بَابًا مُغْلَقًا ، وَأَوْكُوا قِرَبَكُمْ وَاذْكُرُوا اسْمَ اللَّهِ ، وَخَمِّرُوا آنِيَتَكُمْ وَاذْكُرُوا اسْمَ اللَّهِ وَلَوْ أَنْ تَعْرُضُوا عَلَيْهَا شَيْئًا ، وَأَطْفِئُوا مَصَابِيحَكُمْ
Pertanyaan:
1. Perintah disitu imbas hukumnya apa ya pak?
2. Emang bener ya pak syetan berkeliaran pada waktu itu (seperti dalam hadis)?
3. Jika masih ada celah untuk memperbolehkan, mohon solusinya pak. Soalnya simbah sering ingin cucunya tidur sama simbahe. Terima kasih


JAWABAN:
Wa'alaikum salam wr.wb
 Hukumnya sunah :

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN