Faktor Penumbuh, Penghambat, dan Upaya Mewujudkan Ukhuwah
Pengertian ukhuwah adalah suatu sikap yang mencerminkan rasa persaudaraan, kerukunan, persatuan, dan solidaritas yang dilakukan seseorang terhadap orang lain atau suatu kelompok lain dalam berhubungan dengan masyarakat. Rasa ukhuwah bertujuan menciptakan masyarakat yang aman damai negara yang maju.
Ukhuwah memiliki dasarhukum Alqur’an dan Alhadis. Allah I telah menegaskan dalam beberapa ayat nya tentang uhuwah dan persaudaran salah satunya dalam surah Al-Hujarat ayat 10 dan Ali Imran ayat 103
Tipe ukhuwah dikategorikan menjadi tiga, yaitu didasarkan kepada unsur sesama agama, unsur sesama bangsa, unsur sesama manusia. Ukhuwah islamiyah yang berarti persaudaraan sesama Islam, ukhuwah wathaniyaah yang artinya persaudaraan yang timbul karena sebangsa dan setanah air, ukhuwwah basyariyaah persaudraan yang timbul karena sesama manusia.
Memuat Komentar ...