Iran Konfirmasi Tidak Sedang Melakukan Negosiasi dengan AS
LADUNI.ID, Teheran - Terkait laporan baru-baru ini yang menyatakan jika Iran sedang melakukan pembicaraan dengan AS melalui mediasi Rusia. pemberitaan ini langsung dibantah oleh Abbas Mousai, Juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran.
Ia menegaskan bahwa Iran tidak sedang melakukan negosiasi atau pembicaraan apapun dengan para pejabat Amerika Serikat (AS). Abbas membantah bahwa telah ada pertemuan atau pembicaraan antara Menteri Luar Negeri Iran-AS.
Sebagaimana dilansir PressTV pada Senin (15/7), Abbas mengkonfirmasi bahwa "Iran tidak sedang melakukan negosiasi dengan para pejabat Amerika di tingkat apa pun."
Adapun, Mahmoud Alavi, Menteri Intelijen Iran, pernah mengatakan jika Iran akan berdiskusi dengan AS apabila Ayatollah Ali Khamenei, selaku pemimpin tertinggi spiritual Iran memberi izin terkait hal tersebut.
UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN
Kunjungi Juga
- Pasarkan Produk Anda dengan Membuka Toko di Marketplace Laduni.ID
- Profil Pesantren Terlengkap
- Cari Info Sekolah Islam?
- Mau Berdonasi ke Lembaga Non Formal?
- Siap Berangkat Ziarah? Simak Kumpulan Info Lokasi Ziarah ini
- Mencari Profil Ulama Panutan Anda?
- Kumpulan Tuntunan Ibadah Terlengkap
- Simak Artikel Keagamaan dan Artikel Umum Lainnya
- Ingin Mempelajari Nahdlatul Ulama? Silakan
- Pahami Islam Nusantara
- Kisah-kisah Hikmah Terbaik
- Lebih Bersemangat dengan Membaca Artikel Motivasi
- Simak Konsultasi Psikologi dan Keluarga
- Simak Kabar Santri Goes to Papua
Memuat Komentar ...