Ziarah di Makam KH. Zainal Abidin, Muassis Pesantren Munawwir Krapyak

 
Ziarah di Makam KH. Zainal Abidin, Muassis Pesantren Munawwir Krapyak

Daftar Isi

Laduni.ID, Jakarta - KH. Zainal Abidin Munawwir adalah ulama kharismatik yang ahli dalam ilmu qiraat Al-Qur’an dan dijuluki sebagai ulama ahli fiqihnya daerah Yogyakarta di masa sekarang. KH. Zainal Abidin Munawwir adalah Pengasuh Pesantren Al-Munawwir Krapyak, Bantul. Beliau adalah putra kesembilan dari pasangan KH. Munawwir bin KH. Abdullah Rosyad dan Ny. Hj. Khodijah (Sukistiyah). Beliau beristrikan Ny. Hj. Ida Fatimah binti KH. Abdurrahman dari Bangil, Pasuruan, Jawa Timur. Dan dari pernikahannya itu dikaruniai tiga putra-putri, yakni Agus Muhammad Munawwir, Agus khoiruzzad dan Ning Khumairo’.

Masa kecil beliau mengenyam pendidikannya di Pondok Pesantren Al-Munawwir, Krapyak, Yogyakarta saat itu diasuh oleh ayah beliau sendiri,

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN