10 Rumus Menghadapi Kesulitan

 
10 Rumus Menghadapi Kesulitan

LADUNI.ID, Jakarta - Dalam menjalani hidup, setiap orang pasti pernah mengalami atau bahkan sekarang sedang mengalami kesulitan. Kesulitan itu bisa dipicu oleh berbagai faktor, seperti ekonomi, sosial, budaya, keluarga dan sebagainya.

Tetapi, setiap kesulitan pasti ada jalan keluarnya. Termasuk bagaimana cara menghadapi kesulitan tersebut. Berikut ini adalah 10 rumus bagaimana kita bisa menghadapi kesulitan.

RUMUS PERTAMA:

القَاعِدَة1⃣ لَسْتَ وَحْدَك

Anda tidak sendirian (banyak yang lebih susah darimu).

RUMUS KEDUA:

القاعدة2⃣: (لَا يَقدِرُ اللهُ شَيئًا إِلّا لِحِكمَة).

Allah tidak mungkin menakdirkan sesuatu melainkan pasti ada hikmahnya.

RUMUS KETIGA:

القاعدة3⃣: (جَالِبُ النَّفعَ وَدَافِعُ الضُّرّ هُوَ اللهُ فلَا تَتَعلَّق إِلّا بِه).

Satu²nya Yang kuasa mendatangkan manfaat dan menolak mudharat adalah Allah, karena itu jangan bergantung kecuali kepada Allah.

RUMUS KEEMPAT:

القاعدة4⃣: (مآ أصَابَكَ لَم يَكُن لِيُخطِئَك ، وَمآ أَخْطَأَك لَم يَكن لِيُصِيبَك).

Apa yang telah ditetapkan untuk Anda tidak akan meleset dari Anda dan apa yang tidak ditetapkan untuk Anda tidak akan mengenai Anda.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN