Biografi KH. M. Izzul Mutho’, Pengasuh Pesantren Al-Mujaddadiyyah Madiun

 
Biografi KH. M. Izzul Mutho’, Pengasuh Pesantren Al-Mujaddadiyyah Madiun

Daftar Isi

1.    Riwayat Hidup dan Keluarga
1.1  Lahir
1.2  Riwayat Keluarga
1.3  Wafat

2.    Sanad Ilmu dan Pendidikan
2.1  Pendidikan
2.2  Guru-guru

3.    Perjalanan Hidup dan Dakwah
3.1  Menjadi Pengasuh Pesantren

4.    Referensi

1. Riwayat Hidup dan Keluarga

1.1 Lahir
KH. M. Izzul Mutho’ bin Syekh Izzudidin Misri bin Muhammad Thohir, lahir pada tanggal 10 Agustus 1951 di Kediri, Jawa Timur. Beliau merupakan putra KH. Izzudidin Misri pendiri Pondok Pesantren Al-Mujaddadiyyah Demangan, Kecamatan Taman, Madiun.

1.2 Riwayat Keluarga
KH. M. Izzul Mutho’ menikah dengan Nyai Umamah pada Oktober tahun 1977. Nyai Umamah adalah sosok gadis yang beliau sukai dan cintai ketika kuliah di UNHASY, yang kemudian beliau nikahi setelah lulus dari kuliah. KH. M. Izzul Mutho’ dengan Nyai Umamah terpaut usia 3 tahun. Istri beliau dilahirkan pada September 1954 di Kediri. Dari pernikahannya, beliau dikaruniai empat orang anak, yaitu:

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN

 

Lokasi Terkait Beliau

List Lokasi Lainnya