Biografi KH. Asmuni (Guru Danau)

 
Biografi KH. Asmuni (Guru Danau)

Daftar Isi Profil KH. Asmuni (Guru Danau)

  1. Kelahiran
  2. Pendidikan
  3. Mendirikan Majelis Taklim dan Pesantren
  4. Kata-Kata Mutiara

Kelahiran

KH. Asmuni atau yang kerap disapa dengan panggilan Guru Danau lahir pada tahun 1955 M (1374 H) di Danau Panggang. Beliau merupakan putra H. Masuni (H. Sani).

Pada waktu kecil beliau bernama Zarkasyi, kemudian oleh Habib Salim Mangkatip nama tersebut diubah menjadi Asmuni.

Pendidikan

Pada tahun 1971, Guru Danau memulai pendidikannya dengan belajar di Pesantren Muallimin Danau Panggang dan Pondok Pesantren Darul Hikmah Danau Panggang. Setelah selesai, beliau Kemudian melanjutkan lagi pendidikannya dengan belajar di Pondok Pesantren Darusalam Martapura, dan selesai pada tahun 1977.

Selanjutnya, beliau melanjutkan lagi pendidikanya dengan belajar di Pondok Pesantren Datuk Kalampayan di Bangil, Jawa Timur, dan yang terakhir adalah belajar di Pondok Pesantren Tempel Yogyakarta.

Di antara guru-guru beliau, diantaranya KH. Muhammad Zaini bin Abdul Ghani (Guru Sekumpul)

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN

 

Lokasi Terkait Beliau

List Lokasi Lainnya