Daftar Isi
1 Riwayat Hidup dan Keluarga
1.1 Lahir
1.2 Riwayat Keluarga
1.3 Wafat
2 Sanad Ilmu dan Pendidikan
2.1 Mengembara Menuntut Ilmu
2.2 Guru-Guru
3 Perjalanan Hidup dan Dakwah
4 Referensi
1. Riwayat Hidup dan Keluarga
1.1 Lahir
KH. Dalhar Munawwir, atau yang lebih akrab disapa Mbah Dalhar, lahir pada Kamis Pon, 14 Sya’ban 1352 H atau 6 Juli 1933 M. Beliau adalah putra ketujuh dari sembilan bersaudara hasil pernikahan KH. Muhammad Munawwir dengan istri ketiganya, Nyai Hj. Salimah.
Ayah KH. Dalhar, KH. Muhammad Munawwir, adalah pendiri Pondok Pesantren Al-Munawwir Krapyak. Dalam penelusuran silsilah nasab dari jalur ayah, KH. Dalhar Munawwir adalah putra dari KH. Muhammad Munawwir bin Abdullah Rosyad bin KH. Hasan Bashori, yang merupakan ajudan Pangeran Diponegoro pada masa Perang Diponegoro (1825-1830).
1.2 Riwayat Keluarga
Pada tahun 1958 di usia 25 tahun, KH. Dalhar Munawwir menikah dengan Nyai Hj Rr. Makmunah, putri seorang Kyai dari Purworejo, Jawa Tengah, yaitu
Memuat Komentar ...