PAUD Kartika Pradana Malang
Profil
Kelompok Bermain selanjutnya disingkat KB merupakan salah satu program pendidikan yang diselenggarakan oleh PAUD Kartika Pradana. KB PAUD Kartika Pradana diperuntukkan bagi anak-anak usia Usia 2-4 tahun dengan pembelajaran berdasarkan kelompok Usia 2 – 3 dan Usia 3 – 4 tahun.
KB PAUD Kartika Pradana bernaung di bawah Yayasan Pendidikan Nur Sasongko berdasarkan Akte Notaris Nomor 02/2015, tanggal 24 Agustus 2015.
KB PAUD Kartika Pradana didukung oleh tenaga pendidik profesional berkualifikasi S1 Pendidikan Anak Usia Dini.
Pengurus
Pembina Yayasan
Dr. H. Totok Sasongko, MM
Doktor bidang Pendidikan Manajemen Pendidikan/Praktisi Perguruan Tinggi
Penasehat Yayasan
Dr. Hj. Nur Ida Iriani, MM
Doktor bidang Pendidikan Manajemen/Praktisi Perguruan Tinggi
Ketua Yayasan
Fajar Pradana S.ST., M.Eng
Magister bidang Informatika/Praktisi Perguruan Tinggi/PJ bidang Teknologi
Penanggung Jawab Bidang kurikulum
Wahyu Astutik,SE
Pengajar senior serta sedang studi lanjut S2 PAUD
Penanggung Jawab Kurikulum KB
Kartika S.Pd
Sarjana PAUD
Penanggung Jawab Kurikulum TK
Windri Asnelis S.Pd
Sarjana PAUD
Penanggung Jawab Taman Penitipan Anak
Memuat Komentar ...