Majelis Ta'lim Daarul Jannah Depok
Profil
Majelis Ta'lim Daarul Jannah di dirikan pada tanggal 25 Desember 2014 oleh Ust. Bisma, Majelis Ta'lim Daarul Jannah ini beralamat di Jl. H Abdul Ghani RT 01 RW 02 Kel. Kalibaru Kec. Cilodong Kota Depok. Awal majelis ta'lim ini hanya pengajian al-qur'an, ratib dan maulid yang rutin di laksanakan di mushollah daarul jannah, tetapi seiring waktu berjalan berkah ziarah dan do'a para guru-guru akhirnya menjadi pengajian itu berganti nama menjadi majelis ta'lim daarul jannah seperti majelis ta'lim nurul musthofa, majelis rasulullah dan majelis-majelis besar lainnya.
Dan tidak hanya itu di dalam majelis ta'lim daarul jannah ini di ajarkan banyak sekali ilmu agama yang tidak di dapatkan di sekolah, contohnya seperti pengkajian kitab safinah, kitab maulid, fiqih, akhlak dan kitab-kitab lainnya. Sampai saat ini majelis ta'lim daarul jannah selalu istiqomah di malam jum'at dan majelis ta'lim daarul jannah ini teruka unuk umum dan tidak ada batasan usia, mulai dari balita, anak-anak, remaja, orang tua sampai lansia pun di perbolehkan untuk hadir dan mengikuti majelis.
Setiap majelis pun selalu di lantunkan sholawat-sholawat yang dapat menyejukan hati dan sebagai obat hati bagi setiap jamaah. tidak hanya itu bagi jamaah yang hadir pun insyallah mendapatkan keberkahan yang sangat luar biasa karena di setaip majelis selalu di bacakan maulid nabi MUHAMMAD SAW serta ratib alathas dan sholawat-sholawat yang di iringi dengan hadroh.
UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN
Kunjungi Juga
- Pasarkan Produk Anda dengan Membuka Toko di Marketplace Laduni.ID
- Profil Pesantren Terlengkap
- Cari Info Sekolah Islam?
- Mau Berdonasi ke Lembaga Non Formal?
- Siap Berangkat Ziarah? Simak Kumpulan Info Lokasi Ziarah ini
- Mencari Profil Ulama Panutan Anda?
- Kumpulan Tuntunan Ibadah Terlengkap
- Simak Artikel Keagamaan dan Artikel Umum Lainnya
- Ingin Mempelajari Nahdlatul Ulama? Silakan
- Pahami Islam Nusantara
- Kisah-kisah Hikmah Terbaik
- Lebih Bersemangat dengan Membaca Artikel Motivasi
- Simak Konsultasi Psikologi dan Keluarga
- Simak Kabar Santri Goes to Papua
Memuat Komentar ...