SMK KHAS Kempek

Klaim Pengelola Lembaga Kirim Pesan ke Pengelola Lembaga Daftar Sebagai Alumni
 
SMK KHAS Kempek

PROFIL

Melihat animo masyarakat dan alumni pesantren, Pondok Pesantren KHAS Kempek Cirebon membuka Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) berbasis pesantren di tahun 2019. Pendirian SMK KHAS ini merupakan langkah pesantren dalam membekali santri di bidang kejuruan. Pasalnya, kebutuhan santri hari ini bukan hanya mengenyam pendidikan agama, tapi juga kebutuhan soft skile ilmu keterampilan terapan.

JURUSAN

  1. Perbankan Syariah 
  2. Bisnis Daring dan Pemasaran.

FASILITAS

  1. Ruang belajar yang memadai
  2. Hotspot Area
  3. Laboratorium Komputer
  4. Laboratorium Bahasa
  5. Perpustakaan
  6. Masjid
  7. Aula
  8. Asrama putra
  9. Asrama putri
  10. Kantor
  11. Lapangan Olahaga
  12. Koperasi
  13. MCK
  14. UKS


Gedung Sekolah di SMK KHAS Kempek


Gedung Sekolah di SMK KHAS Kempek

Baca:  Pesantren Darussalam Al-Kubro Lombok Timur

EKSTRAKURIKULER

  1. Tahfidzul Qur'an

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN

 

 

Pertanyaan Pengunjung

  • Belum ada pertanyaan untuk lembaga ini.