Daftar Isi Profil KH. Tubagus Muhammad Asnawi Caringin
- Kelahiran
- Wafat
- Pendidikan
- Mendirikan Pesantren
- Sosok Pendekar
- Kisah saat di Penjara
- Chart Silsilah Sanad
Kelahiran
KH Tubagus Muhammad Asnawi lahir pada tahun 1850 M di kampung Caringin Banten. Beliau merupakan putra dari pasangan Abdurrahman dan Ratu Sabi’ah.
Nasab beliau dari jalur ayah bersambung sampai kepada Sultan Banten, sedangkan dari pihak ibu, nasab beliau sampai ke Sultan Agung Mataram.
Wafat
KH. Asnawi wafat pada tahun 1937. Jenazah beliau dikebumikan di Masjid Salafiah. Makamnya hingga sekarang tidak pernah sepi dari para peziarah.
Pendidikan
Sejak usia 9 tahun, Asnawi sudah dikirim ayahnya untuk menuntut ilmu di tanah suci Mekkah. Di sana ia berguru kepada Syekh Nawawi Al-Bantani bersama santri-santri asal Indonesia diantaranya Kiai Cholil Bangkalan,
Memuat Komentar ...