Ijazah Penolak Musibah (Corona) dari Habaib dan Masyayikh
Laduni.ID, Jakarta – Saat ini kita semua dituntut untuk tetap menjaga protokol kesehatan demi terhindar dari paparan virus corona. Tidak hanya itu, hal itu dilakukan juga sebagai ikhtiar kita untuk menjaga diri, keluarga, dan orang-orang sekitar. Selain menjaga protokol kesehatan, sebagai seorang Muslim kita juga dituntut untuk terus berdoa kepada Allah, memohon agar dijauhkan dari virus corona. Para Masyayikh juga memberikan ijazah agar terhindar dari virus corona, berikut amalannya:
Hadlratussyaikh KH. Hasyim Asy'ari Jombang
لِيْ خمسةٌ أُطفيْ بها # حرَّ الوباءِ الحاطمة
المُصطفىٰ والمُرتضىٰ #وابناهما والفاطمة
KH. Hasan Saifourridzal Genggong
اللّٰهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ صَلَاةً تَدْفَعُ بِهَا عَنَّا الطَّعْنَ وَالطَّاعُوْنَ يَامَنْ أَمْرُهُ إذَا أرَادَ شَيْئًا أنْ يَقُوْلَ لَهُ كُنْ فَيَكُوْنُ وَعَلَى أٰلِهٖ وَصَحْبِهٖ وَسَلِّمْ
KH. Maimoen Zubair Sarang Rembang
ونُنَزِّلُ من القُرآنِ مَا هُوَ شِفآءٌ وَّرَحْمَةٌ لِلمُؤْمِنِيْنَ، ولا يَزِدُ الظَّالِمِيْنَ إلا خَسَارًا
Kaifiyah: Sebelum tidur 11x lalu ditiupkan ke telapak tangan dan diusapkan keseluruh tubuh.
Memuat Komentar ...