Ziarah di Makam Syekh Djamaluddin Assegaf Puang Ramma Pendiri NU Sulawesi Selatan

 
Ziarah di Makam Syekh Djamaluddin Assegaf Puang Ramma Pendiri NU Sulawesi Selatan

Daftar Isi

Laduni.ID, Jakarta - Syekh Djamaluddin Assegaf Puang Ramma adalah ulama kharimatis yang berjasa besar mendirikan Nahdlatul Ulama di Sulawesi Selatan.

Puang Ramma adalah Mursyid ke-12 Khalwatiyah Syekh Yusuf Al-Makassary. Beliau langsung mendapatkan ijazah sebagai mursyid dari gurunya, Syekh Abdul Malik Khalwatiyah Syekh Yusuf Al-Makassary. Kemursyidan dan Khalwatiyah Syekh Yusuf Al-Makassary saat ini dilanjutkan putranya, Syekh Sayyid A Rahim Assegaf Puang Makka.

Profil
Syekh Djamaluddin Assegaf Puang Ramma yang bernama lengkap Allahu Yarham Syekh Sayyid Al-Habib Kyai Haji Jamaluddin Assegaf Puang Ramma Al-Khalwatiyah Syekh Yusuf Al-Makassari Al-Magfur Qaddasallahu Sirrah, lahir pada tanggal 21 Juni 1919 M, di Kampung Tambua Kabupaten Maros, yang terletak sekitar 12 Kilometer ke arah Utara dari Bandara Sultan Internasional Sultan Hasanuddin Makassar.

Syekh Djamaluddin Assegaf Puang Ramma mendirikan Rabithatul Ulama, sebuah organisasi yang berbasis

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN